Krayadi, Sugeng
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

TRAINING OF TRAINER SAKSI PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH KABUPATEN TANAH LAUT TAHUN 2024 Mahyuni, Mahyuni; Syafari, Muhammad Riduansyah; Hadiyanor, Enly; Krayadi, Sugeng; Fatori, Ach; Kaysfi, Muhammad Farisan
Masyarakat: Jurnal Pengabdian Vol. 2 No. 1 (2025)
Publisher : Yayasan Pendidikan Dan Pengembangan Harapan Ananda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58740/m-jp.v2i1.350

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan kemampuan saksi melalui program Training of Trainer (ToT) yang dilaksanakan di Kabupaten Tanah Laut pada tahun 2024. Metode program ini mencakup pelatihan tatap muka, simulasi, diskusi kelompok, dan evaluasi komprehensif, dengan fokus pada pemahaman hak, tugas, dan kewajiban saksi pada Pilkada. Hasil pelaksanaan program menunjukkan peningkatan signifikan dalam pemahaman peserta terhadap mekanisme Pilkada dan pengawasan suara. ToT berperan efektif dalam menyiapkan saksi yang lebih kompeten, mendukung pelaksanaan Pilkada sehingga dapat berdampak terhadap meningkatnya kepercayaan masyarakat terhadap proses Pilkada, sehingga mendorong partisipasi aktif masyarakat dalam menjaga demokrasi yang sehat dan berintegritas.