Cahyani, Yulia pradita
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Media Roda Putar Bangun Datar terhadap Literasi Numerik Peserta Didik kelas IV di Sekolah Dasar Negeri Jombor 01 Cahyani, Yulia pradita; Sari, Nurratri Kurnia; Suswandari, Meidawati
Pendikdas: Pendidikan Dasar Vol 5, No 2 (2024): November 2024
Publisher : STKIP HARAPAN BIMA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56842/pendikdas.v5i2.320

Abstract

Tujuan dilakukannya  penelitian ini yaitu untuk mengetahui ada pengaruh penggunaan media roda putar terhadap literasi numerik pada materi bangun datar kelas IV di Sekolah Dasar Negeri Jombor 01 Tahun Ajaran 2023/2024 berjumlah 20 peserta didik yang dibagi menjadi 2 kelompok terdiri dari kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. Teknik pengumpulan data menggunakan dokumentasi dan observasi. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dimana penelitian ini bersifat teratur, terorganisir, serta hasil dari penelitian diungkapkan dalam bentuk angka-angka. Serta penelitian ini menggunnakan teknik pengambilan data berupa uji validitas dan uji reabilitas serta uji prasyarat data berupa (uji keseimbangan, uji normalitas dan uji homogenitas) Serta uji t-test untuk pengambilan keputusan atau hipotesis. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa pembelajaran yang dilakukan dengan memanfaatkan media roda putar bangun datar secara signifikan menghasilkan penilian literasi numerik yang lebih tinggi. Hasil perhitungan didapatkan nilai df 38 pada taraf signifikan 5% dengan nilai ttabel 2,024 dan thitung sebesar 7,862 maka lebih besar daripada ttabel, dari perhitungan tersebut diperoleh t hitung   ttabel  maka, hipotesis alternative diterima dan hipotesis nol ditolak. Artinya ada perbedaan antara kelas eksperimen dengan menggunakan media roda putar dan kelas control dengan menggunakan media lama.