Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN TALKING STICK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPAS SISWA KELAS V SD/AWP SUAR DWIPA GIRI MEKAR TAHUN AJARAN 2022/2023 Kristiana, Ni Made Piory; Mardiani, Ni Luh; Numertayasa, I Wayan; Kusuma, I Komang Nada
Jurnal Pendidikan Dasar Rare Pustaka Vol 6 No 2 (2024): Jurnal Pendidikan Dasar Rare Pustaka
Publisher : STKIP Suar Bangli

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59789/rarepustaka.v6i2.188

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar IPAS siswa setelah diterapkannya metode pembelajaran Talking Stick siswa Kelas V SD/AWP Suar Dwipa Giri Mekar . Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas, dengan dua siklus yang berjumlah 11 orang pada setiap siklusnya terdapat empat komponen yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Subjek dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V SD/AWP Suar Dwipa Giri Mekar tahun pelajaran 2022/2023. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah melalui tes dan observasi. Metode analisis yang digunakan adalah untuk meganalisis deskriptif, kualitatif, dan kuantitatif dengan kreteria keberhasilan nilai siswa mencapai rerata minimum 80 dan ketuntasan klasikal minimum 85%. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah metode pembelajaran Talking Stick dapat meningkatkan hasil belajar IPAS siswa kelas V SD/AWP Suar Dwipa Giri Mekar . Hal ini dapat dilihat skor rata – rata pada siklus I sebesar 64,27 dengan ketuntasan klasikal 64%. Sedangkan pada siklus II meningkat menjadi 80,18 dengan ketuntasan klasikal mencapai 91% dan sudah mencapai target yang ditetapkan peneliti. Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini adalah metode pembelajaran Talking Stick dapat meningkatkan hasil belajar IPAS siswa kelas V SD/AWP Suar Dwipa Giri Mekar Tahun Pelajaran 2022/2023
PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN TALKING STICK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPAS SISWA KELAS V SD/AWP SUAR DWIPA GIRI MEKAR TAHUN AJARAN 2022/2023 Kristiana, Ni Made Piory; Mardiani, Ni Luh; Numertayasa, I Wayan; Kusuma, I Komang Nada
Jurnal Pendidikan Dasar Rare Pustaka Vol. 6 No. 2 (2024): Jurnal Pendidikan Dasar Rare Pustaka
Publisher : ITP Markandeya Bali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59789/rarepustaka.v6i2.188

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar IPAS siswa setelah diterapkannya metode pembelajaran Talking Stick siswa Kelas V SD/AWP Suar Dwipa Giri Mekar . Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas, dengan dua siklus yang berjumlah 11 orang pada setiap siklusnya terdapat empat komponen yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Subjek dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V SD/AWP Suar Dwipa Giri Mekar tahun pelajaran 2022/2023. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah melalui tes dan observasi. Metode analisis yang digunakan adalah untuk meganalisis deskriptif, kualitatif, dan kuantitatif dengan kreteria keberhasilan nilai siswa mencapai rerata minimum 80 dan ketuntasan klasikal minimum 85%. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah metode pembelajaran Talking Stick dapat meningkatkan hasil belajar IPAS siswa kelas V SD/AWP Suar Dwipa Giri Mekar . Hal ini dapat dilihat skor rata – rata pada siklus I sebesar 64,27 dengan ketuntasan klasikal 64%. Sedangkan pada siklus II meningkat menjadi 80,18 dengan ketuntasan klasikal mencapai 91% dan sudah mencapai target yang ditetapkan peneliti. Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini adalah metode pembelajaran Talking Stick dapat meningkatkan hasil belajar IPAS siswa kelas V SD/AWP Suar Dwipa Giri Mekar Tahun Pelajaran 2022/2023