Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Kontribusi Mahasiswa KKN 74 Dalam Mengatasi Kurangnya Kesadaran Beribadah di Desa Sei Muka Kecamatan Batubara Khairat, Dea; Boangmanalu, Adizul; Kurniawan, Dhimas; Ayu, Sartika; Sari, Cut Dila; Pradina, Resi
Jurnal Akuntansi Hukum danĀ Edukasi Vol 1, No 2 (2024): November 2024
Publisher : CV. Rayyan Dwi Bharata

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57235/jahe.v1i2.3868

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peningkatan keimanan masyarakat Desa Sei Muka Kecamatan Batubara yang mengalami kurangnya kesadaran beribadah. Melalui metode kualitatif, data diperoleh dari wawancara, observasi, dan studi pustaka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor-faktor seperti kurangnya pemahaman agama, pengaruh lingkungan, dan minimnya program pembinaan berkontribusi terhadap rendahnya kesadaran beribadah. Oleh karena itu, diperlukan upaya peningkatan keimanan melalui pendidikan agama, kegiatan komunitas, dan sosialisasi nilai-nilai spiritual untuk mendorong masyarakat agar lebih aktif dalam menjalankan ibadah.