Suyadi, Naella Wiyarti
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Argumen Filosofis dan Teologis Suyadi, Naella Wiyarti; Ramadhani, Dian; Marzuki, Marzuki
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 9 No. 1 (2025)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tulisan ini bertujuan untuk menganalisis argumen filosofis dan teologis dalam disrkursus islam, dengan fokus pada argumen kosmologis dan ontologis serta aplikasi logika dalam pembahasan tauhid, takdir, dan juga eksistensi Tuhan. Pertama, tulisan ini meneliti argumen-argumen dalam teologi islam, digunakan untuk membuktikan eksistensi Tuhan dalam konteks pemikiran islam. Kedua, tulisan ini menyajikan analisis kritis terhadap penerapan argumen-argumen tersebut dalam diskursus filsafat islam. Ketiga, penelitian ini mengkaji tentang penerapan logika dan pembahasan konsep-konsep sentral dalam islam, seperti tauhid, takdir dan eksistensi Tuhan, serta bagaimana penggnaan logika ini memberikan landasan rasional dalam memahami inti atau dasar ajaran-ajaran teologis. Dengan pendekatan multidisipliner, hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan yang lebih dalam tentang integrasi antara filsafat dan teologis dalam tradisi pemikiran islam.