Azzaida, Nahlia Shafwa
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peran Husnudzan dalam Memprediksi Future Time Perspective Mahasiswa: Studi Perkembangan Emerging Adulthood Azzaida, Nahlia Shafwa; Meilani, Alen Fadila; Rachmadani, Saskia; Meilani, Eka Rizki
TAUJIHAT: Jurnal Bimbingan Konseling Islam Vol 5 No 1 (2024): TAUJIHAT: Jurnal Bimbingan Konseling Islam
Publisher : Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah - Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21093/tj.v5i1.9810

Abstract

Husnudzan sebagai sebuah sikap positif dalam memandang segala sesuatu diasumsikan dapat mempengaruhi bagaimana individu memandang masa depan. Ketidakpastian dan berbagai tekanan yang didapat membuat mahasiswa pada masa emerging adulthood mengalami hambatan untuk berpikir positif terhadap masa depan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh husnudzan terhadap future time perspective pada mahasiswa sebagai individu emerging adulthood. Partisipan dalam penelitian ini adalah 179 mahasiswa aktif di Fakultas Psikologi, Universitas Muhammadiyah Purwokerto dengan usia 18 hingga 25 tahun yang dipilih berdasarkan teknik purposive random sampling. Analisis data dilakukan dengan uji regresi quadratic sehingga diperoleh α = 0.089. Hasil tersebut menunjukkan bahwa tidak terdapat pengaruh husnudzan terhadap future time perspective pada mahasiswa. Meskipun hipotesis penelitian ini ditolak namun hasil penelitian memberikan implikasi bahwa dengan melakukan husnudzan, mahasiswa dapat memaknai segala peristiwa yang terjadi secara lebih positif.