Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengembangan Home Industry Kemplang di Desa Pemulutan Ilir Provinsi Sumatera Selatan di Tinjau Dari Sumber Daya Manusia Putra A, Anjas; Agustian, Wiwin; Irwansyah, Irwansyah; Yudiastuti, Helda; Melita, Dina
Inovasi Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 2 No 1 (2024): IJPM - April 2024
Publisher : CV Firmos

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54082/ijpm.372

Abstract

Home Industri atau usaha kecil merupakan suatu unit usaha/perusahaan dalam skala kecil yang bergerak dalam bidang industri tertentu. Home industri Kemplang yang ada desa Pemulutan Ilir Dusun III RT. 05 RW 02 Kecamatan Pemulutan Kabupaten Ogan Ilir Provinsi Sumatera Selatan yang dikelola oleh ibu Asrania dengan dibantu 4 orang karyawannya. Adapun permasalahan yang dihadapi oleh home industri tersebut dalam mengembangan usahanya seperti, masih kesulitan dalam peningkatan penjualan dan pemasaran kemplang. Tujuan dari kegiatan pengabdian ini yaitu melakukan pendampingan terhadap pengelola dan karyawan home industri kemplang di Desa Pemulutan Ilir. Pelaksanaan kegiatan pendampingan menggunakan metode Observasi, Wawancara, Diskusi dan Pelatihan. Hasil dari kegiatan pengabdian pada Home Industri Kemplang yaitu melakukan pelatihan pembuatan media sosial seperti Instagram dan Facebook untuk meningkatkan pemasaran dan penjualan. Dari pelatihan ini meningkatnya pemahaman pelaku home industri bahwa pentingnya sumber daya manusia dalam pengembangan sebuah bisnis.