Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS DAN LEVERAGE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR TEKSTIL DAN GARMEN Ningsih, Winda Sari; Tangngisalu, Jannati; Djaharuddin, Dharmawaty
JURSIMA Vol 12 No 2 (2025): Volume 12 Nomor 2 2025
Publisher : INSTITUT TEKNOLOGI DAN BISNIS INDOBARU NASIONAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47024/js.v13i1.932

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, likuiditas dan leverage terhadap nilai perusahaan. Pengumpulan data menggunakan data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan perusahaan manufaktur sektor tekstil dan garmen periode 2019-2023 Hasil laporan keuangan tersebut telah diuji normalitas, multikolinearitas, heteroskedastisitas, analisis regresi berganda, uji parsial, uji simultan dan uji determinasi dengan menggunakan software SPSS Versi 26. Hasil penelitian ini menunjukkan profitabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan. Likuiditas dan leverage tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Kata kunci: Leverage, likuiditas, nilai perusahaan, profitabilitas