Nurhadi, M. Wiran Jaya
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Relevansi Nilai-Nilai Tafsir Tarbawi Dalam Pembentukan Kepribadian Peserta Didik Mirza, Iskandar; Nurhadi, M. Wiran Jaya
Jurnal Pendidikan Indonesia : Teori, Penelitian, dan Inovasi Vol 5, No 1 (2025): Jurnal pendidikan Indonesia: Teori, Penelitian, dan Inovasi
Publisher : Penerbit Widina, Widina Media Utama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59818/jpi.v5i1.1135

Abstract

Character education is an essential aspect in shaping the personality of students, encompassing the development of faith, morals, and mental resilience. One approach that can be used to explore educational values in the Qur'an is tafsir tarbawi, which links religious teachings with educational principles. This research aims to explore the relevance of tafsir tarbawi values in shaping the personality of students, particularly through an analysis of Surah Luqman, verses 12-19. The study uses a qualitative approach with tafsir tarbawi analysis as the theoretical framework to identify the educational values contained in these verses. The results indicate that values such as gratitude, the oneness of God, social ethics, noble character, and mental resilience in facing life's trials are highly relevant to the formation of students' character. In conclusion, the implementation of tafsir tarbawi values in education can shape individuals who are not only academically intelligent but also possess a strong and responsible personality in facing life's challenges.ABSTRAKPendidikan karakter merupakan aspek penting dalam membentuk kepribadian peserta didik, yang mencakup pengembangan akidah, akhlak, dan ketahanan mental. Salah satu pendekatan yang dapat digunakan untuk mendalami nilai-nilai pendidikan dalam Al-Qur'an adalah tafsir tarbawi, yang menghubungkan ajaran-ajaran agama dengan prinsip-prinsip pendidikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi relevansi nilai-nilai tafsir tarbawi dalam pembentukan kepribadian peserta didik, khususnya melalui analisis terhadap Surat Luqman ayat 12-19. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan analisis tafsir tarbawi sebagai kerangka teori untuk mengidentifikasi nilai-nilai pendidikan yang terkandung dalam ayat-ayat tersebut. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai-nilai seperti syukur, keesaan Tuhan, etika sosial, akhlak mulia, serta ketahanan mental dalam menghadapi ujian hidup sangat relevan untuk diterapkan dalam pembentukan karakter peserta didik. Kesimpulannya, implementasi nilai-nilai tafsir tarbawi dalam pendidikan dapat membentuk individu yang tidak hanya cerdas secara akademis tetapi juga memiliki kepribadian yang kuat dan bertanggung jawab dalam menghadapi tantangan kehidupan.