Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Efektivitas Penerapan Project Based Learning Terhadap Hasil Pembelajaran dan Motivasi Siswa [Effectiveness of Project Based Learning Implementation on Student Learning Outcomes and Motivation] Marina, Indra; Seda, Fredrikus; Hardiono, Dwi
Jurnal Teropong Pendidikan Vol. 4 No. 1 (2024): May
Publisher : Magister Teknologi Pendidikan Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Pelita Harapan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19166/jtp.v4i1.7701

Abstract

The development of digital technology has influenced various fields, including education. One learning model that can utilize technology is Project-Based Learning (PBL). The purpose of this study is to provide empirical evidence to support the implementation of PBL as an effective learning strategy, improve the quality of learning, and provide meaningful learning experiences for students. Using simple regression analysis and involving 51 students, the results of the study show a moderate positive correlation between the level of PBL implementation and student learning outcomes. The regression equation confirms that PBL not only improves learning outcomes but also significantly impacts student motivation. Recommendations include widespread implementation of PBL, teacher training, development of relevant PBL projects, as well as continuous monitoring and evaluation. Further research is needed to generalize these findings to a broader educational context.
Pengaruh Model Pembelajaran Konvensional, Pembelajaran Berkelompok dan Bermain Peran terhadap Pemahaman Konsep san Motivasi Belajar Siswa Kelas 1 Sekolah Dasar Hati Suci Jakarta Pusat Marina, Indra; Purba, Siska Wati Dewi
Indonesian Research Journal on Education Vol. 5 No. 2 (2025): Irje 2025
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/irje.v5i2.2304

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh model pembelajaran konvensional, berkelompok dan bermain peran terhadap pemahaman konsep dan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) untuk siswa kelas I SD Hati Suci, Jakarta Pusat. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif eksperimen satu kelompok. Subjek penelitian adalah 9 siswa kelas satu sekolah dasar. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, tes tertulis, dan penilaian unjuk kerja yang diolah secara statistik. Kegiatan pembelajaran pertama menggunakan metode konvensional dengan tes tertulis, kegiatan pembelajaran kedua menerapkan pembelajaran kolaboratif melalui kerja kelompok dan presentasi, dan kegiatan pembelajaran ketiga dan keempat menerapkan pembelajaran kontekstual melalui metode bermain peran (drama). Hasil statistik menunjukkan adanya peningkatan yang signifikan pada pemahaman konseptual dan motivasi belajar siswa ketika membandingkan kegiatan pembelajaran pertama dengan kegiatan pembelajaran kedua, ketiga dan keempat. Penerapan model pembelajaran berkelompok dan bermain peran terbukti efektif dalam meningkatkan pemahaman konsep dan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran PKn yang ditandai dengan meningkatnya kemampuan siswa dalam mengaitkan materi pelajaran dengan konteks kehidupan sehari-hari melalui berbagai kegiatan pembelajaran yang bermakna.