This Author published in this journals
All Journal Jurnal Pelita PAUD
Fatikhah Fatikhah
IAI Bunga Bangsa Cirebon

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Home Literacy Terhadap Kemampuan Membaca Pada Anak Usia Dini di Cirebon Erik Erik; Jajat Darojat; Fatikhah Fatikhah
Jurnal Pelita PAUD Vol 5 No 2 (2021): Jurnal Pelita PAUD
Publisher : STKIP Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33222/pelitapaud.v5i2.1349

Abstract

Kegiatan Home Literacy adalah kegiatan belajar bahasa yang dilaksanakan di rumah pada anak usia dini. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran bagaimana pengaruh Home Literacy terhadap kemampuan membaca pada anak usia dini. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode yaitu expos facto dengan sampel anak sebanyak 15 anak. Penelitian ini dilaksanakan di sekolah Raudhatul Athfal Plus Masjid Agung Sumber Cirebon. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengaruh Home Literacy terhadap kemampuan membaca permulaan (Pra-Baca) diketahui nilai regresi adalah sebesar N.sig 0,000 < 0,05, dengan nilai thitung sebesar 6,389 dengan nilai derajat keabsahan sebesar, dk= n-2 yaitu 15 – 2 =13 sehingga untuk perhitungan ttabel adalah 1.770, sehingga jika dibandingkan antara nilai thitung dengan ttabel yaitu 6,389 > 1.770, maka dapat diambil keputusan Ha diterima dan Ho ditolak atau terdapat pengaruh yang signifikan antara penerapan pendekatan Home Literacy Terhadap Kemampuan Membaca Permulaan (Pra-Baca) Pada Anak Usia Dini (Umur 3 – 4 Tahun).