Rahmawati. Z, Yulia Rahmawati. Z
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENERAPAN METODE SIMPLEKS DALAM ANALISIS OPTIMALISASI KEUNTUNGAN PRODUKSI REMPEYEK Rosita, Silvia; Rahmawati. Z, Yulia Rahmawati. Z; Resti. S, Siska
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat DEWANTARA Vol 8 No 1 (2025): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat DEWANTARA
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Pada Masyarakat Universitas Tamansiswa Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31317/jpmd.v8i1.1127

Abstract

Rempeyek atau peyek adalah salah satu produk yang banyak dipilih oleh pelaku usaha dalam meningkatkan pendapatan masyarakat di Indonesia. Kombinasi produksi rempeyek dalam optimalisasi keuntungan merupakan salah satu masalah yang dihadapi. Solusi yang ditawarkan dalam menghadapi permasalahan tersebut adalah memberikan pengarahan dan penerapan serta pelatihan dalam menghitung keuntungan dengan menerapkan Ilmu matematika dengan menggunakan metode simpleks, sehingga dapat membuat kombinasi terbaik dari bahan baku yang tersedia. Metode yang digunakan dalam kegiatan meliputi ceramah, tanya jawab, dan diskusi Hasil kegiatan deperoleh Solusi optimal dihasilkan atas fungsi tujuan dari fungsi batasan pada usaha rumah tangga rempeyek mak ilih adalah Rp. 66.000,- dengan proses produksi 1 hari (4 – 6 jam). Diperoleh kombinasi produksi rempeyek dalam optimalisasi sebagai berikut : Usaha rempeyek mak ilih memproleh keuntungan bila produksi rempeyek kacang sebanyak 2 pack yaitu sebesar 24 bungkus sehingga ini akan meningkatkan laba sebanyak Rp. 66.000,- dan produksi rempeyek maco tidak memberikan kontribusi untuk meningkatkan keuntungan. Keuntungan ini lebih besar diperoleh dengan memproduksi kedua produk yaitu hanya sebesar Rp.55.000 dalam 1 hari.