This Author published in this journals
All Journal Journal of Economics
Faradilla, Silvia
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Analisis Rasio Efektivitas PAD, Efisiensi PAD dan Kemandirian Kota Surabaya Faradilla, Silvia; Hanifa, Nurul
Jurnal Ekonomika : INDEPENDEN Vol 4 No 3 (2024): Desember 2024
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/independent.v4i3.65910

Abstract

Penelitian ini berfokus pada analisis kinerja keuangan Kota Surabaya melalui rasio-rasio efektivitas, efisiensi, dan kemandirian dalam pengelolaan Pendapatan Asli Daerah periode 2019-2023. Metode penelitian menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif berupa data sekunder yaitu Laporan Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata rasio efektivitas PAD sebesar 87,97% termasuk dalam kategori kurang efektif. Rasio efisiensi PAD menunjukkan hasil sangat efisien dengan rata-rata di bawah 10% yang mengindikasikan minimnya biaya pemungutan dibandingkan dengan realisasi pendapatan. Rasio kemandirian keuangan daerah tergolong dalam kategori sedang dengan rata-rata sebesar 58,68% yang mencerminkan pola hubungan partisipatif dalam hal ketergantungan keuangan.