Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

EDUKASI DAN PENCEGAHAN NARKOBA: MEMBENTUK REMAJA BERKARAKTER KUAT DAN BERINTEGRITAS Suhita, Damayanti; Nugraheni, Jacika
Jurnal Pengabdian Pendidikan Masyarakat (JPPM) Vol 6 No 1 (2025): Jurnal Pengabdian Pendidikan Masyarakat (JPPM), Vol 6 No 1 (Maret 2025)
Publisher : LPPM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MUARA BUNGO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52060/jppm.v6i1.2799

Abstract

Drug abuse among teenagers is a serious issue that requires special attention. Early education and prevention strategies are crucial in shaping strong and high-integrity youth. This community engagement activity was conducted at SMA N 2 Sukoharjo, involving 100 tenth-grade students. The main objective of this activity is drug education and prevention, in order to form teenagers with character and integrity. A participatory approach was employed, combining lectures, interactive discussions, and case study simulations. The materials covered various topics, including types and effects of drugs, prevention strategies based on family and school environments, and character-building to resist peer pressure related to drug abuse. Additionally, awareness campaigns utilizing educational media were conducted to reinforce key messages. The results indicated a significant improvement in students' understanding of drug dangers and the importance of their active role in creating a drug-free environment. Evaluation through pre-tests and post-tests showed a 40% increase in awareness levels. Interactive discussions further revealed that students recognized the crucial role of family and community support in preventing drug involvement. With these positive outcomes, this program is expected to serve as a model for other educational institutions in implementing drug prevention strategies through education and youth character development.  
Responsivitas Pemerintah Melalui E-Government Dalam Penanganan Kekerasan Terhadap Perempuan: Studi Pustaka Perspektif Administrasi Publik Nugraheni, Jacika; Joko Pramono
Journal of Innovative and Creativity Vol. 5 No. 2 (2025)
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/joecy.v5i2.3197

Abstract

Kekerasan terhadap perempuan di Indonesia perlu mendapatkan penanganan yang serius dari berbagai pihak. Menurut data dari catatan tahunan Komnas Perempuan pada tahun 2024 telah tercatat sebanyak 445.502 kasus, kasus ini meningkat secara signifikan sekitar 9,77% dari tahun sebelumnya. Di era digital saat ini, pemanfaatan e-government menjadi sarana strategis untuk meningkatkan responsivitas pemerintah dalam penanganan masalah ini. Melalui penyediaan kanal layanan digital yang cepat, aman, dan mudah diakses oleh korban guna mempercepat proses pelaporan dan penanganan kasus. Penelitian ini berfokus untuk mengungkapkan sejauh mana e-government menjadi media responsif dalam pelayanan terhadap korban kekerasan pada perempuan di Indonesia. Melalui penelusuran studi pustaka dokumen dan portal pemerintah terkait, hasil penelitian menunjukan bahwa platform pelaporan daring belum sepenuhnya mampu meningkatkan responsivitas. Perlu adanya pelatihan aparat, interoperabilitas antar platform, dan pembukaan akses data yang aman untuk pemantauan publik.