Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

ZINE SEBAGAI REPRESENTASI BUDAYA PERKOTAAN DI JAKARTA Purnama Putra, Dhika
Kartala Vol 1 No 2 (2022): Mei 2022
Publisher : Universitas Budi Luhur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1123.185 KB) | DOI: 10.36080/kvs.v1i2.84

Abstract

The study of zines as a representation of urban culture is seen from the application of its layout design. Zines in the context of urban culture have a complex relationship with the social dynamics of humans and their groups. As a product of today's subculture, Zine adapts to a particular segmentation based on the values espoused by zine makers and their communities. Zines will always evolve following their parent culture born from a particular subculture community. In the absence of standard rules regarding the format and practice, Zine will always develop following the dynamism of the subcutaneous urban community. This research is qualitative descriptive research with a layout design analysis approach which is then done reading the context and discussing the visual content of zines and seeing the meaning contained using Roland Barthes theory of visual semiotics. With this analysis, the study tried to un urban culture through Zines in cultural studies. The problem to be solved in this paper is how urban culture affects layout design in Zines as a representation of urban culture. In this study it was revealed that the relationship of cities and Zines is interrelated in the process of forming and forming. Cities can form Zines and vice versa. The study looked at Zines as a representation of urban culture.
PELATIHAN DESAIN KOMUNIKASI VISUAL SEBAGAI BENTUK KOMUNIKASI PADA PELANGGAN DI YAYASAN RUMAH BINAR BANGSA Widyananda Putra, Ricky; Purnama Putra, Dhika; Elizabeth, Elizabeth; Viska Candra, Luthfiyana
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6, No 6 (2023): martabe : jurnal pengabdian kepada masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jpm.v6i6.2081-2086

Abstract

Dalam menerapkan pendekatan desain komunikasi visual pada suatu produk atau karya diperlukan pengenalan unsur-unsur desain didalamnya. Sehingga menjadikan desain komunikasi visual sebagai bentuk media alternatif dalam penyampaian informasi, sehingga melahirkan makna pada pelanggan dan menghadirkan pemahaman informasi pada khalayak. Dengan beberapa landasan ini maka kami melakukan kegiatan pengabdian masyarakat dengan konsep pelatihan desain komunikasi visual sebagai bentuk komunikasi pada pelanggan di yayasan rumah binar bangsa. Adapun subjek pengabdian masyarakat ini adalah para siswa di Yayasan Rumah Binar Bangsa, Jl. Sumatra 1A RT03 /RW010, Jombang, Ciputat, Kota Tangerang Selatan 15414, Banten. Target yang ingin dicapai oleh program pengabdian masyarakat ini adalah agar peserta didik dapat memiliki meningkatkan kemampuan dalam memproduksi pesan informasi kepada khalayak dengan menerapkan pendekatan desain komunikasi visual sehingga dapat dipahami oleh para individu yang melihatnya.