This Author published in this journals
All Journal Jurnal Pendidikan
Pratama, Niken Ayu
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pendidikan Karakter di Sekolah Madrasah Aliyah (MA) Muhammadiyah 1 Paciran: Antara Moral dan Toleransi Banawi, Zarrah Azzahrawani; Mujahid, Salman Ridho; Pratama, Niken Ayu; Nurjihan, Ariij; Firmantika, Lusty
JURNAL PENDIDIKAN Vol 34 No 1 (2025): March
Publisher : Universitas Veteran Bangun Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32585/jp.v34i1.6056

Abstract

Pendidikan karakter di sekolah berbasis agama memiliki peran yang tepat dalam membentuk generasi yang tidak hanya cerdas secara intelektual, tetapi juga memiliki moral yang kuat. Melalui pendidikan berbasis nilai-nilai agama, terutama pada sekolah Madrasah Aliyah Muhamadiyah 1 Paciran mengusahakan menanamkan prinsip moral dan etika yang dapat membentuk perilaku positif kepada peserta didik. Namun, dalam masyarakat yang beragam suku dan budaya, pendidikan karakter juga dihadapkan pada tantangan untuk mengembangkan sikap toleransi terhadap keberagaman. Artikel ini bertujuan untuk menganalisis peran sekolah berbasis agama dalam menyeimbangkan pendidikan moral dengan pengembangan sikap toleransi. Penelitian dilakukan dengan metode kualitatif, melalui studi literatur dan wawancara dengan pendidik di beberapa sekolah berbasis agama. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Madrasah Aliyah Muhamadiyah 1 Paciran memiliki potensi besar dalam pembentukan karakter, namun pendekatan yang diterapkan masih perlu dikembangkan agar dapat membina sikap toleransi tanpa mengurangi nilai-nilai keagamaan. dampak dari temuan ini adalah pentingnya perumusan kurikulum yang mengintegrasikan ajaran moral dan nilai toleransi sehingga peserta didik dapat menghormati perbedaan dan menjalani kehidupan sosial yang harmonis.