Majid, Putri Fidyah
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Belanja Modal dan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Kabupaten Sidrap Majid, Putri Fidyah; Muh. Arif; Hukma Ratu Purnama
Center of Economic Students Journal Vol. 8 No. 1 (2025): January-Maret (2025)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56750/csej.v8i1.1076

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana Belanja Modal dan Pendapatan Asli Daerah (PAD) mempengaruhi pertumbuhan ekonomi di Kabupaten Sidrap. Studi ini menggunakan metode regresi linear berganda, dengan data yang dianalisis melalui SPSS 25, mencakup analisis deskriptif, uji inferensial, uji asumsi klasik, dan regresi linear berganda, berdasarkan data dari tahun 2014 hingga 2023. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Belanja Modal (X1) memiliki pengaruh, namun tidak signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi. Sementara itu, Pendapatan Asli Daerah (X2) memiliki pengaruh negatif yang signifikan, yang berarti peningkatan PAD justru berkorelasi dengan penurunan pertumbuhan ekonomi di Kabupaten Sidrap. Secara keseluruhan, Belanja Modal dan PAD secara simultan berpengaruh positif, tetapi tidak signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di wilayah tersebut.