This Author published in this journals
All Journal J-CEKI
Dewi Giovanni, Magdalena
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisa Pengaruh Online Customer Review Terhadap Loyalitas Pelanggan Produk Skincare Pada Marketplace Shopee Dewi Giovanni, Magdalena; Ahmad Yani, David
J-CEKI : Jurnal Cendekia Ilmiah Vol. 4 No. 3: April 2025
Publisher : CV. ULIL ALBAB CORP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/jceki.v4i3.7857

Abstract

Peningkatan teknologi telah mempermudah pelanggan untuk berbelanja online melalui marketplace seperti Shopee, yang memanfaatkan Ulasan Pelanggan (Online Customer Review) untuk meningkatkan loyalitas pelanggan. Penelitian ini bertujuan untuk menyelidiki pengaruh Online Customer Review terhadap loyalitas pelanggan untuk produk skincare (face & body) di marketplace Shopee. Sampel penelitian terdiri dari 100 pelanggan Shopee di DKI Jakarta yang dipilih menggunakan teknik purposive sampling. Data dikumpulkan melalui survei dan dianalisis menggunakan regresi linier sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ulasan pelanggan online memiliki pengaruh yang signifikan terhadap loyalitas pelanggan, dengan kontribusi sebesar 15% berdasarkan uji koefisien determinasi. Penelitian ini menekankan pentingnya Online Customer Review dalam mendorong loyalitas di marketplace Shopee, khususnya untuk produk skincare.