Barus, Desi Berliana
Program Studi Ilmu Administrasi Negara FISIP UMRAH

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Respon Komunitas Suku Asli/Laut menanggapi program-prorgram pendidikan yang di implementasikan oleh pemerintah terkait pendidikan Barus, Desi Berliana
Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN) Vol 5 No 2 (2017): Jurnal Ilmu Administrasi Negara
Publisher : Program Studi Ilmu Administrasi Negara FISIP UMRAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini akan mengkaji tentang bagaimana Komunitas Suku Asli/Laut menanggapi program-prorgrampendidikan yang di implementasikan oleh pemerintah terkait pendidikan. Bagaimana dilema partisipasi danaksesibilitasi masyarakat marginal dalam menempuh pendidikan menjadi sasaran dan fokus dalam penilitianini.Sebagai masyarakat yang memiliki pola pikir terbelakang terhadap definisi pendidikan maka KomunitasSuku Asli/Laut dengan khas sosial budaya (culture) yang berbeda dengan masyarakat modern lain nyamembuat Komunitas Suku Asli/Laut menjadi objek yang menarik untuk di kaji oleh banyak pihak.Penulisanini beranjak dari beberapa alasan dari penulis, pertama pendidikan merupakan jembatan untuk seseorangmampu merubah kehidupan nya menjadi lebih baik dan hal ini sesuai dengan salah satu tujuan negaraIndonesia yang tertera dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 pada alenia ke 4 yaitu mencerdaskankehidupan bangsa. Pemerintah adalah instrument yang bertanggungjawab penuh atas penyelenggarakehidupan di negeri ini sehingga tidak ada alasan untuk setiap masyarakat tidak mengecap dunia pendidikan.