Sitorus, Khairun Niswah
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERBEDAAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MENGGUNAKAN STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION DAN SNOWBALL THROWING Sitorus, Khairun Niswah; Siahaan, Amiruddin; Lubis, Mara Samin
Relevan : Jurnal Pendidikan Matematika Vol 2 No 1 (2022): Relevan : Jurnal Pendidikan Matematika
Publisher : Yayasan Amanah Nur Aman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah kemampuan berpikir kreatif dengan model pembelajaran STAD lebih baik dari pada model pembelajaran Snowball Throwing. Penelitian ini ialah penelitian kuantitaif, dengan pendekatan quasi eksperimen. Populasi penelitian ini adalah seluruh kelas XI MAS YMPI Tanjungbalai yang terdiri dari 2 kelas, dan sampel pada penelitian ini adalah Kelas XI-IPA1 (kelas eksperimen 1 sebanyak 25 orang) dan. Pengujian hipotesis dilakukan dengan analisis varians (ANAVA). Hasil temuan: Kemampuan Berpikir Kreatif dengan pembelejaran Snowball Throwing lebih baik dari pada model pembelajaran STAD dengan Fhitung = 7,994 > Ftabel = 4,04. Simpulan penelitian ini menjelaskan terdapat perbedaan model pembelejaran Student Team Achievement Division (STAD) dan Snowball Throwing terhadap kemampuan berpikir kreatif siswa. ABSTRACT This study aims to determine whether the ability to think creatively with the STAD learning model is better than the Snowball Throwing learning model. This research is a quantitative research, with a quasi-experimental approach. The population of this research is all class XI MAS YMPI Tanjungbalai which consists of 2 classes, and the sample in this study is Class XI-IPA1 (experimental class 1 as many as 25 people) and. Hypothesis testing is done by analysis of variance (ANOVA). The findings: Creative Thinking Ability with Snowball Throwing learning is better than the STAD learning model with Fcount = 7,994 > Ftable = 4,04. The conclusion of this study explains that there are differences in the Student Team Achievement Division (STAD) and Snowball Throwing learning models on students' creative thinking skills.