Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PENGEMBANGAN KARIR GENERASI Z: TANTAGAN DAN STRATEGI DALAM MEWUJUDKAN SUMBER DAYA MANUSIA BERKUALITAS MELALUI TEKNOLOGI DAN MEDIA Syahwatul Khalda Fauziyah; Damas Elvianto; Alrida Putri; Wanda; Raniasari Bimanti Esthi
JISOSEPOL: Jurnal Ilmu Sosial Ekonomi dan Politik Vol. 3 No. 1 (2025): JISOSEPOL : Jurnal Ilmu Sosial Ekonomi dan Politik, Edisi Januari-Juni 2025
Publisher : Samudra Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61787/6yv98087

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengembangan karir generasi Z, tantagan dan strategi dalam mewujudkan sumber daya manusia berkualitas melalui teknologi dan media. Metode penelitian yang digunakan metode kualitatif dengan studi lapangan (Field Research) yang dapat diartikan sebagai penelitian kualitatif. Penelitian ini berfokus pada aspek lingkungan dan sosial. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini yaitu  Generasi Z memandangnya secara realistis dan realistis secara rasional. Mereka mencari jalur yang jelas untuk pertumbuhan dan kemajuan karir mereka. Mereka menginginkan stabilitas dan kepercayaan diri dalam karir mereka. Generasi Z cenderung mencari peluang yang mendukun pengembangan keterampilan dan karier. Hambatan yang dirasakan oleh Generasi ini dituntut untuk dapat aktif terhadap perubahan global yang cepat dan dinamis, dengan didukung pemilihan jurusan kuliah yang sesuai dengan minat sangatlah penting. Hal ini dikarenakan minat adalah rasa lebih suka dan rasa ketertarikan pada suatu hal atau aktifitas tanpa ada yang menyuruh. Dengan memilih jurusan yang sesuai dengan minat maka mereka akan dapat menjalaninya dengan penuh rasa suka dan antusias. Oleh karena itu, program pengembangan SDM harus mencakup peluang untuk rotasi peran, proyek lintas fungsional, atau pengalaman kerja internasional.