This Author published in this journals
All Journal Didaktika Aulia
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH PROFESIONAL GURU PAI TERHADAP HASIL BELAJAR: Studi Kasus di SMP Gema Akbar Sentosa Cibungbulang Bogor Irawati; E. Madyunus; Jatnika Wijaya
DIDAKTIKA AULIA Vol. 4 No. 1 (2024): Jurnla Pendidikan Agama Islam
Publisher : STAI AL-AULIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompetensi profesional guru PAI terhadap hasil belajar siswa. Penelitian ini telah dilaksanakan pada bulan April-Juni 2023 di SMP Gema Akbar Sentosa Cibungbulang. Metode penelitian yang digunakan adalah metode korelasional dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Teknik pengambilan sampel yaitu random sampling. Instrumen penelitian yang digunakan adalah angket dengan bentuk skala litert. Sedangkan teknik korelasi yang digunakan adalah product moment. Hasil yang ditemukan dalam penelitian ini bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara kompetensi profesional guru PAI dan hasil belajar siswa. Hasil penelitian menunjukan bahwa rhitung sebesar 0,685 dan termasuk kategori kuat (nilai rhitung pada rentang 0,60 - 0,799) dengan KD sebesar 46,92% dan thitung dengan perolehan nilai 5,318. Dengan demikian terdapat pengaruh yang kuat dan signifikan antara kompetensi profesional guru PAI terhadap hasil belajar siswa kelas IX-3 di SMP Gema Akbar Sentosa Cibungbulang, dan kompetensi profesional guru PAI memberikan kontribusi yang besar dalam meningkatkan hasil belajar siswa kelas IX-3 SMP Gema Akbar Sentosa.