Febriyansa, Febriyansa
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Kepemimpinan Transformasional Dan Etos Kerja Terhadap Efektivitas Kerja Pegawai Pada Biro Organisasi Sekretariat Daerah Provinsi Sumatera Selatan Febriyansa, Febriyansa; Mulyani, Agus; Salmah, Ninin Non Ayu; Ilhamsyah, Ilhamsyah
Jurnal Manajemen dan Investasi (MANIVESTASI) Vol. 7 No. 1 (2025): Jurnal Manajemen dan Investasi (MANIVESTASI), Juni 2025
Publisher : Universitas PGRI Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31851/jmanivestasi.v7i1.19267

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahuii pengaruh Kepemimpinan Transformasional dan Etos Kerja terhadap Efektivitas Kerja Pada Biro Organisasi Sekretariat Daerah Provinsi Sumatera Selatan. Metode yang digunakan dalam peneiitian ini adalah metode kuantiitatif dengan jumlah sampel yang diteliiti adalah 37 pegawai. Teknik analisis data yangdigunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda, analisis koefisien korelasi, analisis koefisien determinasi, Ada dua jenis uji yang dapat digunakan untuk mengevaluasi suatu hipotesis: uji t dan uji f. Program perangkat lunak "SPSS" dapat digunakan untuk melakukan kedua pengujian tersebut. Hasil uji t menunjukkan bahwa kepemimpinan transformasional berpengaruh, dengan nilai signifikansi 0,031<0,05 yang menunjukkan bahwa kepemimpinan transformasional berpengaruh signifikan secara parsial terhadap efekttivitas kerja. Sedangkan variabel efektivitas kerja memiliki nilai signifikan 0,000 < 0,05 hal ini berarti ada pengaruh yang signifikan antara etos kerja terhadap efektivitas kerja. Dari hasil uji-F yang dibahas sekaligus diperoleh nilai signifikansi 0,001 < 0,05 berarti menolak H0 dan menerima Ha. Dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang kuat antara kepemimpinan transformasional dan etos kerja terhadap efektivits kerja pada Biro Organisasi Sekretariat Daerah Provinsi Sumatera Selatan. Kata Kunci: Kepemimpinan Transformasional, Etos Kerja dan Efektivitas Kerja Pegawai ABSTRACT This study aims to determine the effect of Transformational Leadership and Work Ethic on Work Effectiveness at the Regional Secretariat Organizational Bureau of South Sumatra Province. The method used in this studyis a quantitativemethod with the number of samples studied is 37 employeess. The data analysis technique used in this study is multiple linear regreession analysis, correlation coefficient analysiis, coefficient of determination analysis. There are two types of tests that can be used to propose hypotheses: t test and ftest. The "SPSS" sofftware program can be used to perform both tests. The results of the t-test indicate that transformational leadership has an effect, with a significance of 0.031 <0.05, which indicates that transformational leadership has a partially significant effecton work effectiveness. While the work effectiveness variable has a significant value of 0.000 <0.05, this means that there is a significant influence between work ethic and work effectiveness. From the results of the F-test discussed, a significance value of 0.001 <0.05 means that it rejects Ho and accepts Ha. It can be said that therre is a strong relatiionship between transformational leadership and work ethic on work effectiveness at the Regional Secretariat Organizational Bureau of South Sumatra Province. Keywords: Transformational Leadership, Work Ethic and Employee Effectiveness