Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

MINAT MAHASISWA PENDIDIKAN TATA KECANTIKAN TERHADAP GAYA RIAS MATA AEGYO SAL UNTUK RIAS PENGANTIN Nadhiefa Dhiyaa Rizqy Zulfia; Abigail Eldaa Eleale; Suhandi, Naila Basmah; Adinda, Fitria Rama; Maria Krisnawati; Pramesti Adika Ratri
JURNAL MULTIDISIPLIN ILMU AKADEMIK Vol. 2 No. 3 (2025): Juni
Publisher : CV. KAMPUS AKADEMIK PUBLISHING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61722/jmia.v2i3.4834

Abstract

Aegyo Sal’s eye makeup from Korea began to attract attention in the world of Indonesian bridal makeup. This study aims to find out the interest of Beauty Education students in Aegyo Sal’s makeup style as inspiration in bridal makeup. The method used was quantitative descriptive through the distribution of questionnaires to 30 students of the beauty education program. The results show that most respondents have A high interest in this trend because it is seen as youthful, fresh, and suitable to be combined with modern bridal makeup in Indonesia.
EKSPLORASI MAKEUP PENGANTIN INTERNASIONAL: STUDI KOMPARATIF ANTARA GAYA KOREA DAN ARAB Elsa Rahmadianti; Rachel Anggita Hutauruk; Yuanita Saraswati Yuwono; Dedek Ella Natalisa; Maria Krisnawati; Pramesti Adika Ratri
JURNAL MULTIDISIPLIN ILMU AKADEMIK Vol. 2 No. 3 (2025): Juni
Publisher : CV. KAMPUS AKADEMIK PUBLISHING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61722/jmia.v2i3.4957

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji secara komparatif teknik makeup pengantin gaya Koreadan Arab sebagai representasi estetika dan budaya dalam ranah pernikahan internasional. Makeuppengantin Korea menekankan tampilan natural, lembut, dan youthful melalui teknik dewy skin, warnapastel, serta kontur minimalis, yang mencerminkan nilai kesederhanaan dan harmoni budaya Korea.Sebaliknya, makeup pengantin Arab memperlihatkan kesan glamor, tegas, dan dramatis denganpenggunaan eyeliner pekat, smokey eyes, kontur tajam, serta lipstik berwarna bold yang mencerminkanstatus sosial dan kekuatan simbolik perempuan dalam budaya Arab. Penelitian ini menggunakanpendekatan deskriptif kualitatif dengan metode kajian literatur (Systematic Literature Review) dariberbagai artikel ilmiah periode 2017-2025. Hasil analisis menunjukkan bahwa perbedaan teknik dan filosofimakeup pada kedua gaya tidak hanya berakar pada estetika, tetapi juga merefleksikan nilai-nilai sosial,identitas, serta pengaruh media global. Temuan ini memberikan wawasan penting bagi pelaku industrikecantikan dan budaya dalam memahami serta mengadaptasi tren makeup pengantin lintas budaya.