Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengaruh Ekstrak Daun Pepaya (Carica papaya) dan Serai (Cymbopogon citratus) terhadap Mortalitas dan Efektifitas Hama Kutu Kebul (Bemisia tabaci) sebagai Biopestisida Tanaman Tomat (Solanum lycopersicium) Tambun, Miduk Leonardo; Salbila, Syasya; Khairani, Cut Anisa; Syabrina, Annisa; Sarjani, Tri Mustika
Agroteknika Vol 8 No 2 (2025): Juni 2025
Publisher : Green Engineering Society

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55043/agroteknika.v8i2.464

Abstract

Penggunaan pestisida sintetis secara luas berdampak negatif terhadap lingkungan dan kesehatan manusia, termasuk resistensi hama dan pencemaran ekosistem. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat mortalitas dan efektivitas insektisida dari ekstrak daun pepaya (Carica papaya) dan serai (Cymbopogon citratus), serta kombinasinya sebagai biopestisida alami dalam pengendalian kutu kebul (Bemisia tabaci) pada tanaman tomat (Solanum lycopersicum). Data dianalisis menggunakan uji ANOVA dan uji lanjut Duncan untuk menentukan perbedaan signifikan antar perlakuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ekstrak daun pepaya memiliki tingkat mortalitas tertinggi (95%), diikuti oleh kombinasi ekstrak (63%) dan ekstrak serai (58%), dengan nilai signifikansi uji ANOVA (P = 0,000 < 0,05). Dari segi efektivitas insektisida, ekstrak daun pepaya mencapai 97%, sedangkan kombinasi ekstrak dan ekstrak serai masing-masing mencapai 77% dan 74%, dengan hasil uji non-parametrik menunjukkan nilai signifikansi (P = 0,001 < 0,05). Berdasarkan kriteria efektivitas insektisida (≥50% dikategorikan efektif), hasil ini mengindikasikan bahwa ekstrak daun pepaya dan serai berpotensi sebagai alternatif insektisida alami yang ramah lingkungan, menggantikan pestisida sintetis yang berisiko bagi ekosistem dan kesehatan manusia.
Identification of Ergastic Subtances of The Order Poales Salbila, Syasya; Parsela, Jeli; Khairani, Cut Anisa; Tinambunan, Meineta; Sarjani, Tri Mustika
Jurnal Biologi Tropis Vol. 23 No. 2 (2023): Special Issue
Publisher : Biology Education Study Program, Faculty of Teacher Training and Education, University of Mataram, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jbt.v23i2.6321

Abstract

Ergastic objects are one of the non-protoplasmic components besides vacuoles. Ergastic objects in protoplasts can be solid and liquid.The purpose of the study was to determine how the structure and type of ergastic substances in plants of order poales. This research method includes descriptive research that describes the type and structure of ergastic substances in plants of order poales, the parts observed are bulbs, grains, stems to fruits that contain ergasticsubstances.Based on the results of research on the order of poales found that the order of poales has a diverse type of solid ergastics, such as amylum (starch) found in teapot grass plants (Cyperus rotundus), rice (Oryza sativa) and corn (Zea mays) with various shapes and types, there are also types of ergastic substances in the form of ca-oxalate crystals found in pineapple plants (Ananas comusus) and types of sugar-shaped egastic substances in sugar cane plants (Saccharum officinarum Linn).