Lase, Fourensi Paskahria
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Leksikal Verba dan Adjektiva dalam Cerpen “Gubrak” Karya Seno Gumira Ajidarma Gulo, Diki Mentris; Lase, Fourensi Paskahria; Gea, Hestianti Juli Putri; Waruwu, Priyon Ardi Nugroho; Gulo, Profan; Halawa, Noibe
Journal of Literature Language and Academic Studies Vol. 4 No. 1 (2025)
Publisher : EDUPEDIA Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56855/jllans.v4i1.1413

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh hasil pengamatan pada karya sastra berupa cerpen yang berjudul “Gubrak” karya Seno Gumira Ajidarma. Fokus dalam penelitian ini adalah frasa verba dan frasa adjektiva. Tujuan penelitian frasa verba dan frasa adjektiva pada cerpen “Gubrak” karya Seno Gumira Ajidarma, karena frasa verba dan frasa adjektiva sangat penting untuk diketahui oleh setiap orang yang berkecimpung di dunia sastra. Hal ini juga dikhususkan untuk masyarakat awam yang terkadang tidak mampu membedakan frasa verba dan frasa adjectiva. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif. Berdasarkan hasil identifikasi di atas, maka dapat diketahui bahwa jumlah frasa verba dan frasa adjektiva pada cerpen “Gubrak” Karya Seno Gumira Ajidarma berjumlah 56 verba dan 50 adjektiva.