Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MENINGKATKAN SDM MASYARAKAT DESA WIWIPEMO MELALUI PELATIHAN KETERAMPILAN TENUN IKAT YANG BERNILAI EKONOMIS DAN EDUKASI LINGKUNGAN Kristianus Jago Tute; Kristina Sara; Anastasia Mude; Elvira Esperanza Sala; Maria Adelvin Londa; Rosalin Togo; Carmelita Dui
J-ABDI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 5 No. 2: Juli 2025
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Masalah KKN desa wiwipemo, kurangnya pemberdayaan dan pelatihan bagi kelompok ibu- ibu penenun remaja putri yang putus sekolah, pemahaman pendidikan, kesehatan dan lingkungan yang masih rendah, letak lokasi yang jauh dari kota. Tujuan memberikan edukasi dan pelatihan para ibu-ibu dan remaja putri untuk meningkatkan perekonomian di tengah pandemi covid. Metode pelaksanan KKN melalui kegiatan penyuluhan, sosialisasi kepada masyarakat desa, Pemberdayaan ibu-ibu dan remaja putri, pelatihan ketrampilan membuat tenun ikat dan pot bunga yang nilai ekonomis dari kain bekas. Pelaksanaan survey ke lokasi, penentuan lokasi, perekrutan dan pengalokasian mahasiswa. Kegiatan ini dilaksanakan dengan jumlah mahasiswa 10 orang dengan rincian 8 mahasiwi dan 2 Mahasiswa. Pelaksanaan KKN dalam pelatihan bagi ibu-ibu dan remaja putri. Hasil kain tenun ikat ragi untuk pria yang menjadi ciri khas daerah wiwipemo dan pot bunga yang bernilai ekonomis untuk membantu meningkatkan perbaikan ekonomi. Simpulan, kegiatan KKN secara mandiri menghasilkan kain tenun ikat ragi untuk pria dan pot bunga dari kain bekas yang bernilai ekonomis untuk memperbaiki ekonomi keluarga. Saran dan tindak lanjut, tetap melakukan pemberdayaan melalui pelatihan selain tenun ikat seperti pengolahan hasil pertanian dan promosi tempat wisata. Tindak lanjut tetap melakukan aktivitas untuk promosi desa