Annete M. R. Rumengan
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

BEHAVIOR INTENTION PENGGUNAAN QRIS PADA PEDAGANG DI PASAR BERIMAN TOMOHON Annete M. R. Rumengan; Maria V. J. Tielung; Shinta J. C. Wangke
Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi Vol. 16 No. 8 (2025): Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8734/musytari.v16i8.12562

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh secara simultan maupun parsial perceived usefulness, perceived ease of use, perceived risk, trust dan social influence terhadap behavioral intention pedagang menggunakan QRIS di Pasar Beriman Tomohon. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 50 orang pedagang di Pasar Beriman Tomohon yang didapatkan melalui purposive sampling dengan syarat sudah menggunakan QRIS sebagai salah satu metode pembayaran. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil dari penelitian ini membuktikan bahwa perceived of usefulnes, perceived ease of use, perceived of risk, trust dan social influence secara simultan berpengaruh signifikan terhadap behavioral intention pada penggunaan QRIS Pedagang di Pasar Beriman Tomohon. Perceived of usefulnes, perceived ease of use dan trust secara parsial berpengaruh signifikan terhadap behavioral intention pada penggunaan QRIS Pedagang di Pasar Beriman Tomohon. Perceived of risk dan social influence tidak memiliki pengaruh terhadap behavioral intention pada penggunaan QRIS Pedagang di Pasar Beriman Tomohon. Pedagang di Pasar Beriman Tomohon agar dapat memaksimalkan teknologi yang berkembang saat ini dalam kegiatan transaksi sehari-hari serta terus belajar dan mendalami pemahaman cara kerja QRIS secara mandiri. Pihak-pihak terkait yang menawarkan program QRIS agar aktif melakukan sosialisasi kepada pedagang-pedagang serta memaparkan keberagaman manfaat QRIS dibandingkan pembayaran secara tunai.