Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Implementation of Learning Evaluation in the Independent Curriculum: A Case Study at MAN 2 Bogor City Herlina, Lina; Adawiyah, Riri Robiatul; Khotimah, Aulia Husnul; Arrasyid, Fathan Ahmad
Global Education Journal Vol. 3 No. 2 (2025): Global Education Journal (GEJ)
Publisher : Civiliza Publishing, Indonesia.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59525/gej.v3i2.828

Abstract

The Merdeka Curriculum implemented after the Covid-19 pandemic is here as an answer to challenges in the world of education that continues to develop. This curriculum provides space for teachers to innovate, while placing students at the center of learning. The purpose of this study is to observe how the evaluation of learning in the Independent Curriculum is implemented in MAN 2 Bogor City, as well as the various obstacles faced by teachers in the process. This research method uses a qualitative approach with a case study method, involving five teachers as the main informants. The results of the study show that learning evaluation has referred to the principles of the Independent Curriculum, with an emphasis on formative and summative assessments. Teachers prioritize daily assessments that include aspects of student attitude, activeness, and understanding, rather than cognitive assessments alone. However, challenges such as the preparation of comprehensive assessment instruments and lack of active involvement from students are still found. Evaluation is also carried out internally by the school as a form of supervision and quality improvement. Overall, the evaluation of learning at MAN 2 has gone well, but it still needs to strengthen teacher capacity and system support so that the principles of the Independent Curriculum can be applied optimally.
Optimalisasi Digital Marketing sebagai Upaya Peningkatan Daya Tarik Pendaftar di Sekolah Insantama Bogor Adawiyah, Riri Robiatul; Julita Hardianti; Aprilianti, Kayla Alfadira; Irwan Safutra; Abdul Kholik
Karimah Tauhid Vol. 4 No. 9 (2025): Karimah Tauhid
Publisher : Universitas Djuanda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30997/karimahtauhid.v4i9.20548

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis optimalisasi pemasaran melalui digital di Sekolah Insantama Bogor sebagai upaya Peningkatan daya tarik pendaftar. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara dan kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Sekolah Insantama sudah menerapkan pemasaran melalui digital dengan baik, sekolah telah cukup aktif memanfaatkan platform digital untuk kegiatan promosi. Platform yang paling sering digunakan adalah Instagram, diikuti oleh TikTok, Facebook, Website, dan beberapa juga menggunakan YouTube. Adapun jenis konten yang paling banyak mendapatkan respons dari audiens adalah konten kreatif, video kegiatan, testimoni alumni, serta podcast dan prestasi siswa. Meski demikian, Sekolah tidak menggunakan iklan berbayar dan pelatihan dalam meningkatkan kinerja masih minim dilakukan, sehingga penggunaan digitalisasi dalam pemasaran yang digunakan cukup berdampak terhadap peningkatan jumlah pendaftar. Temuan ini mengindikasikan bahwa sekolah perlu meningkatkan optimalisasi pemasaran melalui pelatihan digital marketing dan eksplorasi strategi iklan berbayar untuk memperluas jangkauan promosi.