Claim Missing Document
Check
Articles

Found 7 Documents
Search

The Influence of Inclusive Education on the Mathematics Achievement of Students with Intellectual Disabilities Riski, Karunia Ilahi; Asrorul, Mais; endra, priawasana; Lailil, Aflahkul Yaum
Indonesian Journal of Instructional Media and Model Vol 7 No 1 (2025): Indonesian Journal of Instructional Media and Model
Publisher : Universitas Veteran Bangun Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32585/ijimm.v7i1.6300

Abstract

This study investigated the differences in mathematics achievement among elementary school students with intellectual disabilities (IDs) enrolled in inclusive classes and those in special schools (SLB). Mathematics achievement was assessed at the beginning and end of the academic year in two groups: students in inclusive classes (n = 44) and in special schools (n = 56). The findings revealed that students with IDs in inclusive settings demonstrated slightly greater improvement in mathematics achievement over nine months compared to their peers in special schools. More students with very low mathematics skills were concentrated in special schools and showed minimal progress, while those with some numeracy abilities were more frequently found in inclusive classes. To account for differences in age, IQ, and prior achievement, a matched sample (n = 44) was used for regression analysis, which confirmed a small positive effect of the inclusive setting on learning gains. These findings suggest that inclusive education can provide a more supportive and stimulating learning environment that promotes academic development for students with IDs. The study holds practical implications for educational policymakers by highlighting the potential of inclusive settings to enhance learning outcomes for children with disabilities, supporting the need for more inclusive practices and tailored support systems within general education classrooms.
Pengaruh Media Sprinning Whel terhadap Kemampuan Mengenal Huruf Vokal pada Siswa Hambatan Pendengaran Kelas V di SLB Negeri Jember Junaidi, Ahmad; Aflahkul Yaum, Lailil; Citra P, Nostalgianti
Journal of Elementary School (JOES) Vol. 8 No. 1 (2025): Journal of Elementary School (JOES)
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/q04esg04

Abstract

Spinning wheel merupakan media yang bisa diputar serta memilikiibeberapa bagian warna dalamisisinya dan spinning wheel ini dapat dimodifikasiisesuai dengan kebutuhanianak serta pembelajaran yang akan diajarkan terhadap anak. Penelitian iniibertujuan untuk mengetahui kemampuan mengenal huruf vokal melaluiimedia spinning wheel pada siswaohambatan pendengaran kelas V di SLB Negeri Jember. Jenis penelitian yangidigunakan yaitu Single SujectoRresearch (SSR). Penelitianoiniimenggunakan desainoA-B. Subjek penelitianiini berinisialoA. Dalam penelitianiini menggunakanodua fase yaituifase baselineo (A) dan fase intervensio(B). Pada fase penelitiimelaksanakan 15 kalioyang di bagiimenjadi 2ofase, fase baseline (A) selamao5 sesi danifase intervensi (B) oselama 10 sesi persesi dilakukanoselama 60 menit. Dariohasilipersentase baseline (A) yaitu 25%, 30%, 30%, 35%, dan 35%, sedangkan hasilipersentase intervensi (B) oyaitu 35%, 40%, 45%, 45%, 55%, 55%, 60%, 70%, 75%. dan 75%. Hasil yang diperolehidilanjutkan dengan analisis dalamikondisi danoanalisis antar kondisi. Pada persentaseioverlap yang didapatkanoyaitu 0% yangimenunjukkan banwa intervensi yang diberikanipada siswa berpengaruh terhadapikemampuan mengenal huruf vokal yang menggunakanimedia spinning wheel. Denganidemikian rumusan masalahiyang ditemukan sudah terjawab bahwaimedia spinning wheel sangat efektifiuntuk mengetahui kemampuan siswa dalam kemampuanimengenal huruf vokal padaisiswa hambatan pendengaran kelas V di SLB NegeriiJember. Kata Kunci: Hambatan Pendengaran, Media Spinning Wheel, Mengenal Huruf Vokal
Pengaruh Media Kelereng terhadap Kemampuan Berhitung 1-10 pada Siswa Hambatan Intelektual Kelas III di SLB Starkid Jember Wahyuni, Sri; Aflahkul Yaum, Lailil; Citra P, Nostalgianti
Journal of Elementary School (JOES) Vol. 8 No. 1 (2025): Journal of Elementary School (JOES)
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/j5nm7a24

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh media kelereng terhadap kemampuan berhitung 1-10 pada siswa hambatan intelektual kelas III di SLB STARKIDS Jember. Tujuan dari media kelereng yaitu untuk mengasah kemampuan berhitung 1-10, dan melatih konsentrasi. Metode yang digunakan dalam penelitian inikadalah SSR (Single Subject Research) dengankdesain A-B, (A) adalah fasekbaseline dan (B) adalah fase intervensi. Subjek penelitiankini berinisial Pkadalah siswa dengan hambatankintelektual kelas III. Analisis data yang digunakan yaitu analisis dalam kondisi dan analisis antar kondisi. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan dengan data nilai persentase baseline yaitu 25%, 25%, 30%, 30%, 30%, sedangkan persentase fase intervensi 30%, 35%, 35%, 40%, 40%, 50%, 50%, 50%, 60%, dan 60%. Nilai persentase terendah fase baseline (A) adalah 25% dan nilai persentase tertinggikadalah 30%. Nilai persentase terendah fase intervensi adalah 30% dan nilai persentase tertinggi 60%. Dengan demikian dapat dibuktikan bahwa media kelereng dapat berpengaruh dalam kemampuan berhitung 1-10  pada siswa hambatan intelektual kelas III di SLB STARKIDS Jember. Kata Kunci: Berhitung 1-10, Hambatan Intelektual, Media Kelereng.
Pengaruh Media Bola Kecil Warna-Warni terhadap Kemampuan Mengenal Warna Primer dan Sekunder pada Siswa Hambatan Pendengaran Kelas II di SLB Negeri Jember Khotimah, Khusnul; Aflahkul Yaum, Lailil; Citra P, Nostalgianti
Journal of Elementary School (JOES) Vol. 8 No. 1 (2025): Journal of Elementary School (JOES)
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/cxqsyv87

Abstract

Tujuankdari penelitian ini adalahkuntuk mengetahui pengaruhkmedia bola kecil warna-warni terhadap kemampuan mengenal warna primer dan sekunder pada siswa hambatan pendengaran kelas II di SLB Negeri Jember. Tujuan dari media bola kecil warna-warni yaitu untuk mengasahpkemampuan mengenal warna primer dan sekunder. Mengenal warna kepada anak dapat membentuk struktur kognitif, dalam proses pembelajaran dan pemahamannya akan lebih kaya dan lebih dalam. Dalam hal ini anak mengetahui warna secara konsep berdasarkan pengalaman belajarnya. Metodekyang digunakanidalamipenelitian inikadalah SSR (Single Subject Research) dengankdesain A-B, (A) adalah fasekbaseline dan (B) adalah fasekintervensi. Subjek penelitiankini berinisial Pkadalah siswa dengan hambatankpendengaran kelas II. Analisiskdata yang digunakankyaitu analisis dalamkkondisi dan analisis antarkkondisi. Hasil penelitian menunjukkan adanyakpeningkatan dengan dataknilai persentase baseline yaitu 25%, 29%, 29%, sedangkan persentase fase intervensi 29%, 33%, 50%, 50%, 54%, 75%, dan 75%. Nilai persentasekterendah fase baseline (A) adalah 25% dan nilaiipersentase tertinggikadalah 29%. Nilai persentasekterendah fase intervensii adalah 29% daninilai persentasektertinggi 75%. Dengan demikian dapatkdibuktikan bahwa media bola kecil warna-warni dapat berpengaruh dalam kemampuan mengenal warna primer dan sekunder  pada siswa hambatan pendengaran  kelas II di SLB Negeri Jember. Kata Kunci: Hambatan  Pendengaran, Media  Bola Kecil Warna-Warni, Mengenal Warna.
Pengaruhi Media Jam Dinding terhadap Kemampuan Mengenal Waktu pada Anak Autis Kelas VI dikSLB Negeri Jember Umuri, Ichsan Towil; Aflahkul Yaum, Lailil; Citra P, Nostalgianti
Journal of Elementary School (JOES) Vol. 8 No. 1 (2025): Journal of Elementary School (JOES)
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/642bs644

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh penggunaan media jam dinding terhadapikemampuan mengenal waktu pada anak autis kelas VI. Penelitian iniimerupakan penelitian yang menggunakan metode Single Subject Research (SSR) idengan desain A-B. Target behaviour pada penelitian ini ialahikemampuan anak dalam mengenal waktu menggunakan media jam dinding. Penelitian ini menggunakan teknikoanalisis dalam kondisi dan analisisoantar kondisi. Untuk mengumpulkan data, penelitian iniomenggunakan tes. Subjek yang terlibat dalamopenelitian ini adalah satu anak autisokelas VI di SLB Negeri Jember dengan inisial K. K mengalami permasalahanodalam mengenal waktu dan kesulitan dalam menentukan jam. Pada kondisi baseline (A) hasil mean level yang didapat yaitu 29. Dan pada kondisi intervensi (B) diperoleh mean level 52,9. Hasil analisis data dalamokondisi dan antar kondisi menunjukkan bahwa penggunaan media jam dinding memiliki pengaruh positif dalam meningkatkan kemampuanomengenal waktu. Dengan perolehan persentase overlap data 0%, yang menandakan ada pengaruh media jam dinding terhadapokemampuan mengenal waktu pada anak autisokelas VI di SLB Negeri Jember. Kata Kunci: Anak Autis, Media  Jam Dinding, Mengenal  Waktu.
Descriptive Study: Implementation Of Keyboard Musical Instrument Learning Method For Students With Visual Disabilities At SLB N Branjangan Indonesia Zumar, Fajar Rafi; Lailil , Aflahkul Yaum; Sugihartatik, Sugihartatik
Journal of Education Technology and Inovation Vol. 7 No. 2 (2024): Journal of Education Technology and Inovation (Desember)
Publisher : Program Pasca Sarjana, Universias PGRI Argopuro Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31537/jeti.v7i2.2033

Abstract

The purpose of this study was to describe the learning methods used in learning to use keyboard musical instruments for students with visual disabilities at SLB N Branjangan. This research uses a qualitative descriptive approach, with a case study approach with data collection techniques through observation, interviews and documentation with the research subjects being music teaching teachers and SLB students who take part in learning Keyboard musical instruments. The results of this study indicate that the implementation of keyboard musical instrument learning methods for students with visual disabilities in SLB N Branjangan includes planning, implementation and evaluation. Planning is done by compiling some material that will be studied specifically by students with visual disabilities, then in the implementation of learning using mixed methods in one face-to-face meeting consisting of lecture methods, demonstration / direct practice methods and exercise methods. the lecture method is carried out in a classical or comprehensive manner, while the demonstration method is carried out individually or alternately, while the evaluation is carried out by the teacher of each student at the end of the keyboard music lesson individually by asking questions and students are ordered to practice or play keyboard musical instruments
Efektivitas Model Integratif Digital Storytelling, Design Thinking, dan PjBL dalam Pembelajaran GEDSI bagi Mahasiswa dengan Disabilitas Aflahkul Yaum, Lailil; Mais, Asrorul
INKLUSI Vol. 12 No. 2 (2025)
Publisher : PLD UIN Sunan Kalijaga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14421/ijds.120208

Abstract

This study examines the effectiveness of an integrated DST, DT, and PjBL model in GEDSI learning for students with disabilities. A quasi-experimental one-group pretest–postest design was employed with nine students with disabilities from the Special Education Study Program at the University of PGRI Argopuro Jember, selected through purposive sampling. Data were collected using learning activeness observation sheets and conceptual understanding tests, and analyzed using the non-parametric Sign Test with a significance level of α = 0.05. The findings show that the model is effective, as evidenced by significant improvements in both variables (p-value = 0.00195). The average learning activeness score increased from 1.70 to 3.18, while the average conceptual understanding score increased from 7.20 to 8.02. All participants obtained higher posttest scores than pretest scores, indicating a consistent positive change. These results suggest that the synergy of the three approaches creates a student-centered, empathetic, contextual, and accessible learning ecosystem. Penelitian ini menguji efektivitas model integratif DST, DT, dan PjBL dalam pembelajaran GEDSI bagi mahasiswa dengan disabilitas. Metode yang digunakan adalah kuasi-eksperimen dengan desain one-group pretest–posttest. Sampel penelitian terdiri atas 9 mahasiswa dengan disabilitas dari Program Studi Pendidikan Luar Biasa Universitas PGRI Argopuro Jember yang dipilih melalui purposive sampling. Data dikumpulkan menggunakan lembar observasi keaktifan dan tes pemahaman konseptual, kemudian dianalisis menggunakan Sign Test non-parametrik dengan taraf signifikansi α = 0,05. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model ini efektif, ditandai dengan peningkatan signifikan pada kedua variabel (p-value = 0,00195). Rata-rata skor keaktifan belajar meningkat dari 1,70 menjadi 3,18, sedangkan rata-rata pemahaman konseptual meningkat dari 7,20 menjadi 8,02. Seluruh responden memperoleh skor posttest yang lebih tinggi dibandingkan pretest, menunjukkan perubahan positif yang konsisten. Temuan ini mengindikasikan bahwa sinergi ketiga pendekatan tersebut menciptakan ekosistem pembelajaran yang berpusat pada mahasiswa, empatik, kontekstual, dan aksesibel.