Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengembangan Chatbot Dalam Rancang Ulang User Experience Website Buildwithangga Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Menggunakan Metode Design Thinking Briliand, Diaz Wahyu; Herdiani, Anisa; Setiawan, Dadang
eProceedings of Engineering Vol. 11 No. 4 (2024): Agustus 2024
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak - Pada era digital saat ini diperlukan online course yang membantu membangun kemampuanbaru. Namun, terkadang dalam mengikuti online course terkadang mengalami penurunanmotivasi belajar. Didukung dengan survei pra-penelitian terhadap 30 responden penggunaonline course code Buildwithangga yang menunjukkan 60% pengguna tingkat sedang. Solusiuntuk meningkatkan motivasi belajar adalah chatbot. Chatbot pada pembelajaran menawarkanpembelajaran yang interaktif, membantu untuk memahami materi secara efektif, gunameningkatkan motivasi belajar. Perancangan user experience menggunakan metode designthinking. Design thinking memberikan solusi yang inovatif dan kreatif dari permasalahan yangtelah ditentukan pengguna. Instructional materials motivation survey (IMMS) sebagai evaluasiuntuk mengetahui peningkatan motivasi belajar. Hasil pengujian sesudah pengembanganchatbot menunjukkan peningkatan motivasi pengguna, terdapat 70% pengguna memilikitingkat motivasi tinggi. Hasil juga menunjukkan dari pengujian motivasi belajar didapatkanpeningkatan rata-rata motivasi dari 3.87 pada pra-penerapan menjadi 4.12 sesudah penerapanchatbot. Kata Kunci : online course, motivasi, chatbot, user experience, design thinking, Instructionalmaterials motivation survey (IMMS).