Lipipian, Putri Angel
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Sentimen Masyarakat Mengenai Revisi UU TNI di X Menggunakan Metode Naive Bayes barutu, serliana; Silalahi, Rasit Junaedi; Tambunan, Yosua; Lipipian, Putri Angel; Yohannes, Yudi
Informatics and Computer Engineering Journal Vol 5 No 2 (2025): Periode Agustus 2025
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/dvcpre54

Abstract

Perkembangan media sosial yang pesat sudah menjadikan platform seperti X (sebelumnya Twitter) sebagai sumber utama data tentang opini publik. Masyarakat aktif membagikan pandangan mereka terhadap banyak isu soisal maupun politik melalui cuitan yang bersifat terbuka dan real-time. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis sentiment masyarakat terhadap Revisi Undang -Undang TNI yang mendapatkan berbagai tanggapan publik, terutama di media sosial. Revisi ini dianggap kontroversial karena dinilai dapat memperluas peran TNI di ranah sipil tanpa mekanisme akuntabilitas yang jelas. Data diperoleh dari platform X menggunakan kata kunci “Tolak Revisi UU TNI” dalam rentang waktu 15-20 maret 2025, dengan total 1.003 cuitan. Proses analisis melibatkan tahapan preprocessing data, pelabelan sentiment, implementasi klasifikasi menggunakan algoritma Naïve Bayes, serta evaluasi hasil klasifikasi. Naïve Bayes dipilih karena kompetensinya yang efisien dalam menangani data teks dan akurat dalam klasifikasi sentiment. Hasil akhir dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan gambaran umum terhadap pandangan masyarakat, apakah cenderung mendukung (pro) atau menolak (kontra) terhadap Revisi UU TNI, serta menghasilkan kontribusi bagi pengambilan keputusan dari kajian kebijakan publik berbasis data.