Wisnu, Christian Satrio
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perancangan Sistem Pendataan Transaksi Jasa Pada PT Hasta Karya Teknik Berbasis Web Menggunakan PHP Wisnu, Christian Satrio; Rohim, Abdul
ALMUISY: Journal of Al Muslim Information System Vol. 3 No. 1 (2024): ALMUISY: Journal of Al Muslim Information System
Publisher : STMIK Al Muslim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

PT hasta karya teknik adalah sebuah perusahaan yang bergerak dibidang jasa, yang bergerak dibidang Electrical, Mechanical dan Fabrikasi. Dalam pemasaran, komunikasi antara perusahan dengan pelanggan merupakan salah satu kunci dalam membentuk kepuasan pelanggan. Pada sistem yang berjalan saat ini proses pendataan pesanan masih memakai formulir purchasing order dicatat di buku secara manual dan disimpan manual. Karena itu suatu alat berupa aplikasi berbasis website agar pengelolaan data perusahaan efektif dan efesien. Untuk meminimalkan kesalahan dalam hal pendataan transaksi pesanan dan pembuatan laporan. Metodologi yang digunakan adalah perancangan sistem dengan desain Prototype (Entity Relationship Diagram (ERD), dan Context Diagram), untuk memudahkan dalam pembuatannya. Perancangan sistem ini dibuat dengan menggunakan Bahasa pemrograman PHP dan MySQL sebagai database. Hasil dari penelitian ini adalah perancangan sistem pendataan transaksi jasa.