Anugrah, Fatmadilla
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Investasi Swasta dan Pengeluaran Pemerintah Serta Inflasi terhadap Produk Domestik Bruto di Indonesia Anugrah, Fatmadilla; Busari, Arfiah
KINERJA Vol 22 No 2 (2025): Mei
Publisher : FEB Universitas Mulawarman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30872/jkin.v22i2.15475

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apa saja yang mempengaruhi variable dependen atau variabel produk domestik bruto sedangkan variabel independen yang dimaksud yaitu investasi swasta, pengeluaran pemerintah, dan inflasi. Jenis data yang digunakan yaitu time series dari tahun 2010-2023, menggunakan data sekunder yang di peroleh dari Badan Pusat Statistik (BPS). Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Analisis Regresi Linerar Berganda dengan menggunakan software SPSS 27. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa varibel investasi swasta berpengaruh positif dan signifikan terhadap produk domestik bruto, variabel pengeluaran pemerintah berpengaruh positif dan signifikan terhadap produk domestik bruto, dan variabel inflasi berpengaruh negatif dan signifikan terhadap produk domestik bruto