Hasanah, Endah Sripawening
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

APLIKASI PASTA MORDAN PADA PEWARNAAN ALAMI ALAMI KULIT MANGGIS KERING UNTUK PEMBENTUKAN MOTIF PADA TEKNIK CAP Hasanah, Endah Sripawening; Takao, Gina Shobiro; Ramadhan, Mochammad Sigit
eProceedings of Art & Design Vol. 12 No. 4 (2025): Agustus 2025
Publisher : Telkom University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji penerapan pasta mordan dalam prosespewarnaan kain dengan memanfaatkan ekstrak alami dari kulit manggis kering (Garciniamangostana L.) menggunakan metode pencetakan teknik cap. Pasta mordan dikembangkandari kombinasi empat jenis mordan, yaitu ferosulfat (tunjung), soda ash, kapur tohor, dantawas, yang dicampur dengan guar gum sebagai zat pengental. Proses pewarnaan dilakukanpada kain linen crinckle melalui tiga pendekatan mordanting, yaitu sebelum pencelupan (premordan), setelah pencelupan (post-mordan), dan secara bersamaan (simultan). Fokuspenelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh komposisi pasta mordan terhadapintensitas warna, ketahanan luntur, serta kualitas visual motif pada kain. Temuanmenunjukkan bahwa pasta mordan berbasis tunjung dan soda ash menghasilkan warnapaling pekat serta menunjukkan daya tahan warna terbaik, terutama pada metode postmordan. Teknik cap memungkinkan penciptaan motif yang terarah dan presisi, mendukungprinsip pewarnaan selektif dan estetika yang ramah lingkungan. Penelitian ini mendukunginovasi pewarnaan tekstil berbasis bahan alami dan dapat menjadi solusi pewarnaanberkelanjutan dengan memanfaatkan limbah pertanian.Kata kunci: kulit manggis, pewarna alami, mordan, mordan pasta, teknik cap.