Karmila Dewi, Dewa Ayu
Universitas Pendidikan Ganesha

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

OPTIMALISASI PENGGUNAAN METODE EKSPERIMEN DALAM PEMBELAJARAN IPA UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA Rati, Ni Wayan; Karmila Dewi, Dewa Ayu
International Journal of Elementary Education Vol 1, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (389.03 KB) | DOI: 10.23887/ijee.v1i1.11438

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah dengan mengoptimalkan penggunaan metode eksperimen dalam pembelajaran IPA pada siswa kelas IV SD No. 3 Petak, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar Tahun Pelajaran 2010/2011, prestasi belajar dapat ditingkatkan.Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas melalui tahapan (1) Perencanaan, (2) Pelaksanaan, (3) Observasi, (4) Refleksi, yang dilaksanakan dalam dua siklus.Subyek penelitiannya adalah siswa kelas IV SD Negeri 3 Petak Tahun Pelajaran 2010/2011, sebanyak 22 orang. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode observasi dan test evaluasi. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan metode analisis deskriptif. Hasil penelitian yang telah dilakukan  menunjukkan bahwa (1) prestasi belajar siswa menunjukkan 5,8 (58%) masih dibawah penguasaan kompetensi minimal dan pada siklus II 70% sudah ada peningkatan dari hasil yang telah diperoleh dari siklus I ke siklus II sudah mencapai target maksimal.