Idamatus Silmi, Fina
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IMPLEMENTASI NILAI-NILAI TRI PUSAT PENDIDIKAN KI HADJAR DEWANTARA DAN DAMPAKNYA TERHADAP KARAKTER SISWA KELAS V DI SDN SAYUNG 01 Idamatus Silmi, Fina; Kusumadewi, Rida Fironika
Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar (JIPDAS) Vol 5 No 3 (2025): Vol. 5 No. 3 Edisi Agustus 2025
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial dan Bahasa Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37081/jipdas.v5i3.2992

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh “dampak perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang menyebabkan penurunan karakter generasi muda”. Tujuan penelitian yaitu untuk memahami konsep “Tri Pusat Pendidikan oleh Ki Hadjar Dewantara” yang diimplementasikan pada siswa kelas V di SDN Sayung 01. Implementasi Tri Pusat Pendidikan penting karena menciptakan sinergi antara keluarga, sekolah, dan masyarakat untuk membentuk pengetahuan, sikap, dan keterampilan siswa secara keseluruhan. Metode “penelitian yaitu observasi dan wawancara”. “Hasil penelitian menunjukkan” bahwa lingkungan keluarga oleh orang tua yaitu mendukung kegiatan belajar siswa dengan mengingatkan tugas, memberikan fasilitas belajar di rumah, dan memberikan perhatian terhadap siswa. Lingkungan sekolah yaitu guru menciptakan suasana belajar yang hangat dan penuh kasih sayang, membuat jadwal piket kelas, kegiatan literasi pagi, dan menerapkan nilai Pancasila. Lingkungan masyarakat yaitu siswa mengikuti kegiatan seperti kerja bakti bersama masyarakat sekitar. Berdasarkan uraian tersebut menunjukkan bahwa peran keluarga, sekolah, dan masyarakat sangat baik dalam membentuk karakter siswa.