Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pendampingan Santri dalam Meningkatkan Bacaaan Al-Qur’an di Taman Pendidikan Al-Qur’an Jami’atul Islamiyah Desa Kalijaga Timur M. Mi’rajus Sibyan R; Husnawati; Abdul Malik Salim Fajri; Heni Anggraini; Supardi; Ilham Hidayat; M. Alfian Zarkawi; Durratun Nafis Chaulia Putri; Shodiqin
Lumbung Ngabdi: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2024): Agustus
Publisher : Pusat Kajian dan Pengembangan Publikasi Ilmiah Institut Agama Islam Hamzanwadi Nahdlatul Wathan Lombok Timur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51806/ngabdi.v2i2.37

Abstract

Pendampingan anak di TPQ Jami’atul Islamiyah berperan penting dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an di Dusun Lendang Karang, Desa Kalijaga Timur.Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran pendampingan dalam meningkatkan keterampilan membaca Al-Qur’an pada anak-anak di lingkungan tersebut. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan observasi, wawancara, dan tes awal untuk mengetahui kemampuan membaca Al-Qur’an anak-anak sebelum di damping untuk kemudian kita kembangkan dan meningkatkan kualitas bacaan Al-Qur’an melalui sebuah pendampingan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa banyak anak di Dusun Lendang Karang mengalami kesulitan dalam makhrajul huruf, tajwid, dan harakat akibat kurangnya bimbingan orang tua dan keterbatasan tenaga pengajar di TPQ.Pendampingan yang dilakukan oleh mahasiswa KKN melalui pendekatan personal, metodepembelajaran interaktif, serta penggunaan teknologi edukatif berhasil meningkatkan pemahaman dan keterampilan membaca Al-Qur’an secara signifikan.Dengan demikian, pendampingan di TPQ Jami’atul Islamiyah tidak hanya membantu anak-anak dalam membaca Al-Qur’an dengan lebih baik, tetapi juga memperkuat pemahaman mereka terhadap nilai-nilai Islam