Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Penggunaan Video Tutorial Untuk Meningkatkan Pemahaman Siswa Tentang Teknik Pewarnaan Digital Dengan Aplikasi Ibis Paint Pada Mata Pelajaran Desain Rahayu, Alimah; Irianti, Agus Hery Supadmi; Sulistyaningwati, Bhindri; Apriliyanawati, Adila; Harianto, Alvi Anggraini
Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan Vol. 10 No. 3 (2025): Agustus
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jipp.v10i3.3469

Abstract

Latar belakang penelitian ini didasarkan pada hasil observasi selama di kelas, yang menunjukkan bahwa siswa belum menguasai teknik pewarnaan digital secara optimal yang dimana ditandai dengan desain yang dibuat masih menggunakan warna blok tanpa efek gelap (shading) atau terang (highlight) untuk memberikan kesan realistis. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengembangkan media belajar berupa video tutorial terutama dalam pewarna digital pada pembuatan desain busana dengan aplikasi desain digital Ibis Paint dan menguji keberhasilannya untuk meningkatkan pemahaman siswa di kelas XII melalui respon siswa. Metode dalam penelitian ini mempergunakan jenis penelitian pengembangan dengan model ADDIE dan dilaksanakan pada siswa kelas XII DPB-1 di SMKN 7 Malang pada pelajaran desain busana menggunakan aplikasi desain digital Ibis Paint sebagai media pembelajaran. Dalam pengembangan media dilakukan uji validasi oleh 3 validator (ahli media, materi dan bahasa). Uji validasi menggunakan uji total score empirik yang menunjukkan hasil 91,1% yang artinya media layak digunakan. Hasil implementasi yang diterapkan pada siswa kelas XII DPB-1 dengan jumlah 33 respon siswa dengan teknik sampling jenuh. Hasil respon siswa sebesar 89,1%, sehingga dapat disimpulkan bahwa produk video tutorial dengan Teknik pewarnaan digital dengan menggunakan aplikasi ibis paint dapat meningkatkan pemahaman siswa dan dalam proses pembelajaran layak untuk digunakan.
Pengembangan Media Berbasis Wordwall pada Materi Terminologi Pembuatan Rok pada Mata Pelajaran Teknik Dasar Menjahit Harianto, Alvi Anggraini; Irianti, Agus Hery Supadmi; Sulistyaningwati, Bhindri; Apriliyanawati, Adila; Rahayu, Alimah
Jurnal Simki Pedagogia Vol 8 No 2 (2025): Volume 8 Nomor 2 Tahun 2025
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/jsp.v8i2.1160

Abstract

Understanding fashion terms or terminology is an important thing to be mastered by teachers and students of the Fashion Design and Production expertise program, to facilitate communication in the learning process so that there are no mistakes in the practice of making clothes. Learning about fashion terminology can be done with the help of interactive learning media. An example of media that can be used is Wordwall-based media. This study aims to 1) develop Wordwall-based media on the terminology material for making skirts in the Basic Sewing Techniques subject, 2) determine students' responses to Wordwall-based learning media. This development research method uses the ADDIE model development technique, where for validation using expert validation using the formula Vah = (TSE: TSH) x 100%. While the implementation was carried out on class X DPB 3 students where respondents were taken using a saturated sampling technique of 32 students, the analysis technique used a percentage technique with the formula Percentage = (Number of scores obtained: Maximum number of scores) x 100%. The validation results showed 89.6% with a very feasible category. The implementation results obtained 88.06% with a very good category, which means that this media makes it easier for students to learn the material on making skirts.