Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Analisis Efektivitas Skul.id untuk Absensi dan Penugasan Mahasiswa Magang: Studi Kasus di PT Telkomsel Branch Surabaya Nuraini, Nurul; Iryanti, Endang
PUBLICNESS: Journal of Public Administration Studies Vol. 4 No. 3 (2025): PUBLICNESS: Journal of Public Administration Studies
Publisher : Policy, Law and Political Research Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/publicness.v4i3.296

Abstract

Digital transformation in internship management demands a system that is not only administratively efficient but also relevant to the practical needs of students and companies. This research aims to assess the effectiveness of Skul.id as a supporting instrument for student internships at PT Telkomsel Surabaya Branch using a descriptive qualitative approach. Effectiveness is measured through three indicators: program understanding, satisfaction, and goal achievement. The results show that Skul.id is effective in supporting daily attendance and document-based assignment collection, but still faces constraints such as limited assignment formats and unstable notifications. This finding confirms that the effectiveness of digital apprenticeship systems is influenced by the integration of technical quality and alignment with students' work needs. Practically speaking, the development of similar applications needs to consider the integration of more diverse assignment formats and improved notification reliability so that the digital system can serve as a sustainable model for the digitalisation of internships at other institutions.
Analisis Pemilihan Bahasa dalam Strategi Branding dan Marketing pada Akun TikTok @baksomasroy Nuraini, Nurul; Taj Syifa, Hamni; Saputra, Andre Juan; Solihatin, Endang
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 4 No. 3 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research (Special Issue)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v4i3.11842

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk 1) menganalisis pemilihan bahasa yang digunakan dalam konten akun @baksomasroy, 2) menganalisis tagline dan gimmick sebagai strategi branding dalam membentuk identitas brand @baksomasroy, 3) mengetahui efektifitas pemilihan bahasa sebagai strategi marketing @baksomasroy dalam menarik minat konsumen. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif pada konten video yang diunggah oleh akun @baksomasroy. Hasil penelitian menunjukkan 1) Pemilihan bahasa yang digunakan dalam konten akun @baksomasroy yaitu penggunaan sapaan khas dan akrab yang mana hal tersebut mencerminkan suasana santai dan ramah; 2) Penggunaan tagline dan gimmick sebagai strategi branding dalam membentuk identitas brand @baksomasroy dilakukan repetisi di setiap opening dan closing pada konten TikTok @baksomasroy secara konsisten sehingga cepat dikenal dan diingat oleh masyarakat ; 3) Pemilihan bahasa yang digunakan dalam gimmick, tagline dan konten akun Tiktok @baksomasroy efektif menarik minat konsumen dibuktikan dengan respon positif berupa ribuan tanda suka dan komentar pujian dalam setiap unggahan konten @baksomasroy.