Bahtiar Gui, Jamaludin
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EFEKTIVITAS LATIHAN CIRCUIT TRAINING TERHADAP KETERAMPILAN PASSING KAKI BAGIAN DALAM PERMAINAN SEPAKBOLA PADA TIM PERSELAM Salahuddin, Muhammad; said, Hariadi; Bahtiar Gui, Jamaludin
Indonesian Journal of Physical Activity Vol. 5 No. 2 (2025): Mei-Oktober
Publisher : PT Mediatama Zayna Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59734/ijpa.v5i2.133

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas latihan circuit training terhadap keterampilan passing kaki bagian dalam pada permainan sepakbola tim PERSELAM. Metode penelitian yang digunakan adalah eksperimen dengan desain one group pretest-posttest design. Sampel penelitian adalah pemain tim PERSELAM yang berjumlah 16 orang. Instrumen penelitian berupa tes keterampilan passing kaki bagian dalam yang diberikan pada saat pretest dan posttest. Data hasil penelitian dianalisis menggunakan uji-t pada taraf signifikansi 0,05. Hasil analisis menunjukkan nilai t hitung = 4,082 lebih besar dari t tabel = 1,745, sehingga dapat disimpulkan terdapat peningkatan passing dalam permainan sepakbola. Dengan demikian, latihan circuit training efektif digunakan dalam keterampilan passing kaki bagian dalam pada permainan sepakbola tim PERSELAM.