Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Dampak Negatif Teknologi Terhadap Lingkungan Remaja Br. Sembiring, Tamaulina; Riansyah, Aldy; Ar Rassyid, Raja Isra; Wahyuni, Intan; Khairinnisya, Diva; Riansyah, Rizky
Indonesian Research Journal on Education Vol. 4 No. 4 (2024): irje 2024
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/irje.v4i4.1521

Abstract

Perkembangan Teknologi Yang Pesat Telah Membawa Perubahan Remaja, Baik Dari Segi Komunikasi, Pendidikan, Hingga Liburan. Namun Penggunaan Teknologi Yang Tidak Terkontrol Juga Menimbulkan Dampak Negatif Terhadap Lingkungan Social Dan Psikologis Remaja. Penelitian Ini Bertujuan Untuk Mengindentifikasihkan Dan Menganalisis Dampak Negatif Teknologi Pada Perkembangan Remaja, Terutama Dalam Konteks Kesehatan Mental, Kejahatan internet, Serta Perubahan Perilaku. Penelitian Ini Menggunakan Metode Penelitian Yuridis Empiris Yang Didasarkan Dengan Cara Mengembangkan Fakta-Fakta Yang Ada Di Masyarakat Dan Dikaitkan Pada Peraturan Perundang-Undangan Yang Berlaku Dalam Memecahkan Permasalahan Di Penelitian Ini. Adapun Hasil Penelitian Menunjukkan Bahwa Penggunaan Teknologi Secara Berlebihan Dapat Menyebabkan Meningkatnya Kecemasan Social, Serta Berkurangnya Interaksi Tatap Muka Dengan Teman Dan Keluarga. Selain Itu, Kecanduan Teknologi Berdampak Pada Penurunan Konsentrasi Dalam Kegiatan Akademis. Salah Satu Dampak Negatif Teknologi Terhadap Lingkungan Adalah Peningkatan Polusi Akibat Emisi Gas Buang Dari Industri Teknologi Dan Limbah Eloktronik Yang Sulit Terurai. Yang Diatur Dalam Undang-Undang No.11 Tahun 2008. Tentang, Transaksi Elektronik (UU ITE) Dan Undang-Undang No.30 Tentang, Energi.