Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP ANAK DALAM MEMILIH JAJANAN YANG AMAN Phonna, Liza; Suriani; Fani Khairawati
Jurnal Kesehatan Akimal Vol 3 No 2 (2024): EDISI OKTOBER 2024
Publisher : Akademi Keperawatan Kesdam Iskandar Muda Lhokseumawe

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58435/jka.v3i2.134

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meneliti pengaruh pendidikan kesehatan terhadap pengetahuan dan sikap anak dalam memilih jajanan yang aman. Desain Penelitian Penelitian ini menggunakan desain kuasi-eksperimental dengan pendekatan pretest-posttest tanpa kelompok kontrol. Desain ini dipilih untuk mengukur perubahan pengetahuan dan sikap anak-anak terhadap keamanan jajanan sebelum dan sesudah diberikan intervensi berupa pendidikan kesehatan. Populasi dan Sampel Populasi penelitian ini adalah siswa sekolah dasar kelas IV dan V di salah satu sekolah dasar di SDN 2 LHOKSUKON. Hasil menunjukkan bahwa sebelum pendidikan, sebagian besar anak berada pada kategori pengetahuan cukup. Namun, setelah mengikuti program pendidikan, proporsi anak dengan pengetahuan baik meningkat hingga 88%, sementara hanya 12% yang berada dalam kategori cukup. Pendidikan kesehatan tentang keamanan jajanan terbukti memiliki pengaruh signifikan terhadap peningkatan pengetahuan dan perubahan sikap anak-anak dalam memilih jajanan yang sehat dan aman, Penemuan ini menegaskan pentingnya pendidikan kesehatan dalam meningkatkan kesadaran anak akan keamanan jajanan.