Lolita, Aini
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Upaya Meningkatkan Perkembangan Motorik Halus Anak Usia Dini Melalui Kegiatan Paper Clay Mahmudah, Vina Nafilah; Muslihin, Heri Yusuf; Lolita, Aini
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 3 (2024)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Hambatan atau gangguan dalam proses tumbuh kembang masih terjadi pada anak usia dini. Masalah tersebut terjadi karena beberapa faktor serta tidak adanya perhatian baik dari orang tua maupun pngasuh. Tujuan dari adanya penelitian ini untuk memberikan pengetahuan, kesadaran tentang pentingnya memperhatikan proses perkembangan anak usia dini. Metode yang digunakan penelitian ini yaitu metode studi literatur, dimana proses pengambilan datanya diambil dari beberapa para ahli dan sumber yang terpercaya yaitu buku dan jurnal yang tentunya berkaitan erat dengan masalah yang diteliti. Untuk meminimalisir adanya hambatan dalam perkmbangan motorik halus diperlukannya sebuah kegiatan stimulasi. Stimulasi yang dapat dilakukan dalam perkembangan motorik halus yaitu paper clay. Penggunaan kegiatan tersebut karena menurut beberapa pendapat dapat mempengaruhi pada perkembangan motorik halus. Dalam kegiatan proses pembuatan paper clay mengandung beberapa aktivitas yang merujuk pada kekuatan jari dan tangan serta koordinasi mata dan tangan yang semua itu terdapat pada motorik halus.