Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peran Moderasi Motivasi dalam Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Elman, Irma Lestari; Rosita, Sry; Elliyana, Dessy
MANDAR: Management Development and Applied Research Journal Vol 7 No 2 (2025): June (2025)
Publisher : Universitas Sulawesi Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31605/mandar.v7i2.5011

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis peran motivasi sebagai pemoderasi dalam hubungan Stres Kerja terhadap Kinerja pegawai di Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Jambi. Metode penelitian yang digunakan bersifat kuantitatif, dengan melibatkan 80 responden dari instansi tersebut. Data diperoleh secara primer melalui penyebaran kuesioner online (Google Form) dengan pengukuran menggunakan skala Likert. Penelitian ini menggunakan teknik PLS sebagai analisis data lalu data diolah memakai perangkat lunak Smart PLS 4.0. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Stres kerja memiliki dampak negatif dan signifikan terhadap pencapaian kinerja pegawai. (2) Motivasi berperan positif dan signifikan sebagai variabel moderasi yang dapat memperkuat hubungan stres kerja dan kinerja pegawai.