Puspita, Aria
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Meningkatkan Hasil Belajar IPS Kelas VII Menggunakan Model Pembelajaran PBL di SMPN 2 Tungkal ILIR Kab. Banyuasin Sumatera Selatan Puspita, Aria; Tahir, Thamrin; Nurliah, Nurliah
JURNAL PEMIKIRAN DAN PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN Vol. 4 No. 2 (2022): JURNAL PEMIKIRAN DAN PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN (JP-3)
Publisher : RAYHAN INTERMEDIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS materi Dampak Perubahan Akibat Interaksi Antar Ruang dengan menggunakan model Problem Base Learning (PBL). Setelah dilakukan simulasi perbaikan pembelajaran dengan menggunakan model Problem Base Learning (PBL), hasil belajar peserta didik mengalami peningkatan. Dalam penelitian ini data dikumpulkan berdasarkan tes hasil pembelajaran yang dilakukan secara luring atau Pembelajaran Tatap muka Terbatas. Data yang diperoleh dari 14 peserta didik menunjukkan bahwa dengan menggunakan model Problem Base learning dapat meningkatkan hasil belajar pada peserta didik kelas VII SMPN 2 Tungkal Ilir. Hasil penelitian menunjukkan terjadi peningkatan nilai hasil belajar, hal ini dapat dilihat dari siklus I berhasil mencapai 64,28 % rata-rata nilai 70 dan siklus II menjadi 92,85% dengan rata-rata nilai 77,14. Maka deskripsi dari data yang dikumpulkan dapat disimpulkan bahwa penggunaan model PBL dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran IPS materi Dampak Perubahan Akibat Interaksi Antar Ruang di kelas VII SMPN 2 Tungkal Ilir . Dengan demikian, Model Problem Base Learning (PBL) merupakan salah satu model pembelajaran yang efektif dalam meningkatkan hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran IPS materi Dampak Perubahan Akibat Interaksi Antar Ruang