Pradana, Wisnu Arya
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS ANGGARAN BANTUAN SOSIAL BNPT DINAS SOSIAL P3A PONOROGO TAHUN 2022 Pratama, Celvin Joan; Pratiwi, Andyta Ayu; Pradana, Wisnu Arya
ASSET: Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol. 6 No. 3 (2024): EDISI SEMNAS TAHUN 2023
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24269/asset.v6i3.10542

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan di Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos P3A) Kabupaten Ponorogo, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis realisasi anggaran bantuan sosial untuk mengukur efektivitas dan efisiensi penyerapan anggaran bantuan sosial. yang akan digunakan sebagai alat untuk menganalisis data yang diperoleh peneliti. Data yang digunakan adalah laporan perencanaan dan realisasi anggaran bantuan sosial. Hasil yang diperoleh merupakan gambaran efektivitas dan inefisiensi realisasi anggaran yang kemudian dituangkan dalam kesimpulan dan saran.Kata kunci: Dinsos P3A, Efektifitas, Efisiensi, Realisasi Anggaran  dan bantuan social