Mubarok, Alaik
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

AKURASI APLIKASI ASTRODOX UNTUK MENGHITUNG AWAL BULAN KAMARIYYAH Mubarok, Alaik; Izzudin, Ahmad; Mahsun, Mahsun
Jurnal Cahaya Mandalika ISSN 2721-4796 (online) Vol. 3 No. 3: Jurnal Cahaya Mandalika
Publisher : Institut Penelitian Dan Pengambangan Mandalika Indonesia (IP2MI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengukuran bulan kamariah yang didasarkan pada peredaran bulan atau hilal digunakan sebagai penentu waktu ibadah. Hal ini merupakan salah satu kajian ilmu pengetahuan khususnya astronomi atau ilmu falak. Oleh karena itu, ilmu pengetahuan serta teknologinya tidak dapat diabaikan begitu saja bahkan mutlak menjadi dasar pertimbangan dalam menentukan awal bulan kamariah tidak hanya bersifat individual, tetapi justru lebih bersifat universal. Namun di sisi lain dimensi sosial dalam pengamalan agama yang waktunya mengacu pada bulan kamariah lebih menonjol. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis akurasi aplikasi astrodox untuk menghitung awal bulan kamariyyah. Metode peneltian ini adalah jenis penelitian kuantitatif karena penggunaan Analisa dan mengukur keakurasian perhitungan astrodox. Dalam penulisan ini penulis menggunakan pendekatan disiplin ilmu falak dan astrology terkhusus pada bagian perhitungan aplikasi astrodox.