Wiwik Sumariati
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penanaman Moral Keagamaan Anak Berbasis Animasi Kisah Nabi Muhammad SAW Wiwik Sumariati; Syarifan Nurjan; Muhammad ‘Azam Muttaqin
PAUD Lectura: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Vol. 8 No. 01 (2024): PAUD Lectura: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini
Publisher : Universitas Lancang Kuning

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31849/paud-lectura.v8i01.21549

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi efektivitas penanaman moral keagamaan pada anak usia dini melalui pendekatan berbasis animasi kisah Nabi Muhammad SAW menggunakan metode penelitian kualitatif. Penelitian dilaksanakan di KB Tunas Harapan PKK Talun Ngebel dengan melibatkan anak-anak usia dini sebagai subjek penelitian. Pendekatan kualitatif ini menggabungkan teknik observasi partisipatif, wawancara mendalam, dan analisis konten terhadap respon dan pemahaman moral anak-anak setelah terlibat dalam aktivitas berbasis animasi. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan pemahaman nilai moral dan keagamaan serta respons positif anak-anak terhadap metode pembelajaran interaktif ini. Implikasi dari penelitian ini menyoroti pentingnya pendekatan kualitatif dalam melacak perubahan perilaku dan pemahaman anak selama proses pembelajaran. Penelitian lanjutan dengan fokus pada efek jangka panjang dari penanaman nilai moral keagamaan melalui animasi sangat disarankan untuk mendalami dampaknya dalam pendidikan anak usia dini.