Saputro, Erwin Rahayu
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

The Effect of Using Gimkit on the Learning Outcomes of Literature Appreciation of Grade V Elementary School Students Yustikadewi, Reina; Saputro, Erwin Rahayu
DIDAKTIKA: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar Vol. 7 No. 1 (2024): VOLUME 7, NUMBER 1, 2024
Publisher : Program Studi PGSD, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/didaktika.v7i1.70872

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh penggunaan Gimkit terhadap hasil belajar apresiasi sastra. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode kuantitatif dengan desain penelitian Pre-Experiment dengan bentuk Intact group pretest-posttest. Penelitian ini dilakukan di SD Negeri 2 Sukapura dan sampel dipilih secara acak. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V SD Negeri 2 Sukapura. Sampel penelitian ini terdiri dari 20 siswa kelas eksperimen dan 20 siswa kelas kontrol. Instrumen penelitian yang digunakan adalah tes pilihan ganda. Hasil penelitian ini menunjukkan berpengaruh terhadap hasil belajar apresiasi sastra pada siswa kelas V Sekolah Dasar. Hasil uji T diperoleh Sig. (dua sisi) sebesar 0,000, maka 0,000 < 0,05. Jadi Ha diterima dan Ho ditolak.